Hobby
Pencarian Tidak Ditemukan
KOMUNITAS
link has been copied
81
Lapor Hansip
19-05-2021 14:30

Gak Dipercaya Ilmuwan? Inilah 4 Hewan Menakjubkan yang Dulu Nggak Dipercayai Ilmuwan

Quote:
Gambar Sampul

Gak Dipercaya Ilmuwan? Inilah 4 Hewan Menakjubkan yang Dulu Nggak Dipercayai Ilmuwan

Ada lebih dari 8,6 Juta Spasies Makhluk yang Hidup di Dunia ini. Para Ilmuwan juga percaya Kalau 1-2 juta Spasies itu diantaranya adalah Hewan.

Hewan di Bumi kita ini Ada Jutaan Spasies, dan Gak semua Hewan ini sudah Teridentifikasi. Butuh waktu Ribuan Tahun untuk Mengidentifikasi Semua Spasies yang ada di bumi kita ini.

Dan pada kali ini Kita akan membahas Hewan-hewan Unik yang sempat tidak dipercayai oleh para Ilmuwan karena Ke Unikan Hewan ini Sendiri. Langsung aja yuk ini 4 Hewan Unik yang sempat Nggak dipercayai Ilmuwan.

Quote:1. Platipus
Gambar

Pertama kali Ilmuwan melihat makhluk Unik ini pada akhir abad ke-18. Ilmuwan sempat gak percaya dengan Hewan ini dan menganggap Kalau Platipus adalah makhluk rekaan/Fiksi aja.

Di tahun 1860, ilmuwan dengan Nama George Bennett melihat Secara langsung platipus di alam aslinya. Ilmuwan ini mempelajari hewan ini dengan sangat Rinci. Pada akhirnya komunitas ilmiah menyadari Kalau spesies hewan baru telah ditemukan.


Quote:2. Komodo
Gambar

Ketika Indonesia Dijajah dulu oleh Belanda, orang-orang Belanda mendengar cerita tentang pulau yang ada di Indonesia penuh dengan kadal Raksasa mengerikan yang bisa tumbuh lebih dari 5 Meter.

Dan pada tahun 1910, Letnan van Steyn van Hensbroek yang pada saat itu penasaran dengan Cerita Orang Indonesia tentang Pulau Tersebut, Pergi ke pulau itu untuk membuktikan cerita orang Indonesia itu.

Setelah mengunjungi Pulau Komodo dan melihat Langsung Hewan Tersebut, Barulah orang-orang Belanda itu Percaya dengan Hewan unik asli Indonesia ini.


Quote:3. Okapi
Gambar

Hewan ini Termasuk ke dalam Mamalia dan di yakini sebagai Kerabat dekat Jerapah, walaupun lehernya ga panjang ya gan.

Tadinya hewan ini dianggap Mistis sama seperti Unicorn, ditambah lagi hewan ini Memiliki banyak Ke unikan Seperti Lidahnya yang panjang hingga bisa sampai ke Matanya, Pendengaran yang sangat Tajam, dan Memiliki kaki belakang yang mirip dengan Zebra.

Ekspedisi dilakukan untuk mencari tau tentang Hewan ini pada tahun 1909, Setelah berbulan bulan ekspedisi ini dilakukan barulah ditemukan anak Okapi di Afrika. Tapi sayangnya Bayi Okapi ini Nggak Selamat karena ekspedisi keluar Hutan.


Quote:4. Plesiosaurus
Gambar

Mary Anning adalah Penemu Fosil dari Hewan Purba dengan nama Plesiosaurus ini gan. Dulu, ahli anatomi dari Prancis yang bernama Georges Cuvier sempat meragukan penemuan dari Orang yang nggak berpendidikan ini gan, bahkan Dia menolak untuk menerima Kalo plesiosaurus Adalah Hewan yang Beneran ada.

Namun di tahun 1821, ahli geologi yang bernama William Conybeare ini mendukung penemuan dari Anning dan ia juga membuktikan kalo penemuan Anniing ini asli gan. Georges pun akhirnya mengakui kalo dirinya salah, dan memuji penemuan dari Anning.

Nah itulah 4 Hewan yang sempat nggak dipercayai oleh para Ilmuwan. Gimana menurut agan dimari semua? Adakah hewan lainnya yang agan tau?
profile-picture
profile-picture
profile-picture
toinxx08 dan 30 lainnya memberi reputasi
29
Masuk untuk memberikan balasan
hewan-peliharaan
Hewan Peliharaan
2.1K Anggota • 6.9K Threads
Gak Dipercaya Ilmuwan? Inilah 4 Hewan Menakjubkan yang Dulu Nggak Dipercayai Ilmuwan
19-05-2021 14:31
Jadi apakah bumi itu bulat atau datar? emoticon-Leh Uga
Diubah oleh ardiantg
profile-picture
profile-picture
profile-picture
konechewa dan 4 lainnya memberi reputasi
5 0
5
profile picture
19-05-2021 14:48
Kalo menurut gw si bumi itu kotak gan
1
Memuat data ...
1 - 1 dari 1 balasan
icon-hot-thread
Hot Threads
Copyright © 2024, Kaskus Networks, PT Darta Media Indonesia