News
Pencarian Tidak Ditemukan
KOMUNITAS
link has been copied
173
Lapor Hansip
03-01-2021 00:28

Lord Baden Powell, Pengepungan Mafeking, dan Cikal Bakal Pramuka Dunia

Hai Selamat Datang di Thread ane! 


emoticon-Hai



Lord Baden Powell, Pengepungan Mafeking, dan Cikal Bakal Pramuka Dunia
(Source : Google Image) 

Apa kalian tahu Pramuka? Siapa yang tidak tahu Pramuka, organisasi kepanduan yang mengajarkan kedisiplinan, mandiri, kerja sama, cerdas dan cekatan, pembentukan watak, akhlak dan budi pekerti luhur baik dari anak - anak sampai pemuda. Organisasi kepanduan  seperti Pramuka sudah tersebar di seluruh dunia dengan nama  yang berbeda - beda, seperti Boy Scouts of America (Amerika Serikat), Scouts Australia (Australia), Ring Deustcher Pfadfinderverbande (Jerman), Uniao dos Escoteiros do Brasil (Brazil), Boi Sukaoto Nippon Renmei (Jepang), Scouts South Africa (Afrika Selatan), dan di Indonesia sendiri ketahui bernama Gerakan Pramuka atau Pramuka saja. Di Indonesia sendiri Pramuka sudah berdiri cukup lama, berdiri dari tahun 14 Agustus 1961 dan sampai sekarang sudah memiliki ribuan anggota bahkan alumni dari berbagai generasi. Tapi tahukah kalian dari mana awal ide berdirinya Pramuka? Siapa yang mempeloporI? Untuk itu mari kita bahas di thread ini, cekidot gan!


Lord Baden Powell Bapak Pramuka Dunia



 

BP Pengepungan Kota Mafeking



Kadet Mafeking Cikal Bakal Gerakan Pramuka

Pramuka sedunia yang kita kenal sekarang ini terinspirasi dari sebuah korps kecil di kota yang terkepung bernama Mafeking, setelah perang BP membuat program perkemahan bersama bagi remaja laki - laki dan membina para remaja ini seperti yang dilakukannya pada korps kadet Mafeking tapi dengan kegiatan yang non militer. Program ini makin banyak diminati dan BP pun menerbitkan buku Scouting for Boys yang berisi dasar - dasar untuk menjadi Pramuka, dan setiap tanggal 22 Februari diperingati sebagai hari Pramuka sedunia dimana tanggal itu merupakan hari lahir bagi sang pendiri Pramuka dunia Lord Baden Powell. 


Quote:Suatu hari saya berbicara kepada seorang kadet yang menerobos ketika tembak menembak sedang berlangsung "Kau akan tertembak hari ini jika kau berkendara seperti itu ketika peluru beterbangan" dan dia menjawab "Saya mengayuh dengan sangat cepat pak, mereka tidak akan pernah dapat menembak saya". 

Kutipan Baden Powell dalam setiap pidatonya, sebuah kutipan kekaguman Powell terhadap keberanian pada kadet Mafeking. 



Itu tadi thread ane yang berjudul Lord Baden Powell, Pengepungan Mafeking, dan Cikal Bakal Pramuka Dunia , jika agan/aganwati suka silahkan komen dan cendolemoticon-Cendol (S)emoticon-Cendol (S)emoticon-Cendol (S) tapi jangan dibataemoticon-Bata (S) please. 



Sumber

 




profile-picture
profile-picture
profile-picture
kutil75 dan 44 lainnya memberi reputasi
45
Masuk untuk memberikan balasan
sejarah--xenology
Sejarah & Xenology
10.4K Anggota • 6.5K Threads
Lord Baden Powell, Pengepungan Mafeking, dan Cikal Bakal Pramuka Dunia
09-01-2021 06:39
Andai RI bs lbh memaksimalkan peran pramuka nasional, khusus nya tuk persatuan di NKRi... Misal dgn mnjadikan nya sbg program wajib bg seluruh WNI.... Drpd bikin profram br yg gajes bngt spt bela negara dkk.... Lbh baik ini... Pramuka... Kalo perlu seluruh anggota pramuka yg sdh berusia SMA keatas, di haruskan ikut dlm program wamil n milsuk nya TNI ato Polri..... emoticon-Matabelo
Diubah oleh yoseful
profile-picture
profile-picture
profile-picture
gestan dan 2 lainnya memberi reputasi
3 0
3
profile picture
Kaskuser
09-01-2021 10:22
@Gojira1998 Pramuka tampak terlalu militer dengan seragam dan kepangkatan didalamnya, makanya era 70-90an banyak muncul sempalannya yaitu pecinta alam, lebih dinamis...setuju dengan agan supaya pramuka atau pecinta alam ini di dorong lagi oleh pemerintah untuk berkembang lagi arahnya lebih positif daripada support ormas yg hanya jadi wadahnya preman...cmiw
2
Memuat data ...
1 - 1 dari 1 balasan
icon-hot-thread
Hot Threads
Copyright © 2024, Kaskus Networks, PT Darta Media Indonesia