Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

eko507Avatar border
TS
eko507
Piston Segede Badak.!

Selamat hari minggu kaskuser, emoticon-Selamat
Kalian tahu Piston.?
secara sederhana, piston bisa disebut jantungnya mesin.
kurang lebih pada berbagai jenis mesin bentuknya hampir sama,
Piston Segede Badak.!
hanya cara kerja & konstruksi mesinnya saja yg berbeda,

mesin 4-stroke
Piston Segede Badak.!

mesin 2-stroke

Piston Segede Badak.!

mesin diesel
Piston Segede Badak.!


pada umumnyapiston mesin motor berbentuk tabung dengan volume 100-150cc (di Indonesia)
sebelumnya saya pernah membahas sebuah motor dgn piston yg sangat imut2 yaitu HONDA RC166
ataupun yg berbentuk nyeleneh macam oval dan segitiga.

Maka kali ini saya persembahkan sebuah kendaraan dgn piston segede
BADAK.!
Piston Segede Badak.!
yup saya tidak sedang bercanda , tidak juga ber hiperbola, memang begitu adanya, kurang lebih seperti ini penampakannya
Piston Segede Badak.!
lebih mirip tiang jemuran daripada badak, emoticon-Big Grin
dan ketika dirakit dgn konfigurasi 14 silinder
Piston Segede Badak.!
emoticon-Beloemoticon-Belo
Jika anda melihat gambar diatas, seandainya itu adalah mesin sebuah motor, gak bisa dibayangkan bagaimana besar motornya, dan mungkin yang naiknya juga Ultraman, atau robot PowerRanger, emoticon-Big Grin

Dan ternyata mesin tersebut adalah milik sebuah kapal raksasa pemirsa, gak percaya???
Ini dia kapalnya:
Piston Segede Badak.!
posisi mesin didalam kapal
Piston Segede Badak.!

Kapal kargo adalah kapal paling besar dan paling berat yang mengarungi lautan. Ukuran mereka bisa hingga 1.200ft panjangnya dan dapat mengangkut puluhan bahkan ratusan peti kemas dalam satu perjalanan.
Untuk mendorong kapal raksasa ini memerlukan sejumlah besar energi yang berasal dari mesin diesel raksasa. Beberapa kapal kargo besar memiliki mesin yang terlihat seperti ini.
Piston Segede Badak.!

Ini adalah RT-flex96C – mesin diesel turbocharged dua stroke yang dirancang oleh pabrik Wärtsilä Finlandia dan saat ini merupakan mesin diesel terbesar dan paling kuat di dunia.
Dengan ukuran tinggi 13,5 meter dan panjang 26.59 meter, hampir sebesar sebuah apartemen kecil. Beratnya lebih dari 2.300 ton dan mesin terbesarnya versi 14-silinder menghasilkan tenaga 80.080 kW.
Piston Segede Badak.!

Versi 14-silinder sudah digunakan pada bulan September 2006 di kapal Maersk Emma, sebuah kapal kontainer yang terbesar pada saat itu.

Piston Segede Badak.!
camshaftnya nih gan.. emoticon-Matabelo

Desainnya mengacu pada mesin RTA96C yang lebih tua, tetapi semua teknologinya sudah diubah hingga menghasilkan kinerja yang lebih baik pada putaran rendah per menit (rpm), konsumsi bahan bakar yang lebih rendah, dan emisi berbahaya yang lebih rendah.

Salah satu kehandalan yang luar biasa dari raksasa ini adalah efisiensi termal yang tinggi, yang melebihi 50%. Ini berarti bahwa 50% dari panas yang dihasilkan oleh pembakaran bahan bakar diubah menjadi listrik.
Sebagai perbandingan, mesin pesawat yang paling otomotif dan kecil hanya bisa mencapai efisiensi termal 25-30%. Bahkan pada pengaturan daya yang paling efisien, mesin sebesar 14 silinder bisa mengkonsumsi 1.660 galon bahan bakar minyak per jam.

Piston Segede Badak.!

Spesifikasinya nih gan
Quote:


Wow… Amazing sekali ya pencapaian sebuah karya manusia dengan kecerdasan tinggi sebagai anugrah dari Tuhan yang maha sempurna.

Begitulah kira-kira sebuah mesin terbesar didunia, semoga menambah wawasan… emoticon-Big Grin

Kalo ada yg mau tau lebih jauh tentang kapal kargo bisa download filenya disini :
File tentang Kapal

thanks to agan sastriemoticon-Cendol (S)


Sumber : WarungAsep

Regards,


eko507emoticon-army

Spoiler for Komentar Kaskuser:
Diubah oleh eko507 02-04-2015 12:03
0
92.1K
282
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.