fiksyauAvatar border
TS
fiksyau
(Sastra) Ngopi Depan pasar

Poto ilustrasi pasar/google(pasar malem)

Bukan gemerlap lampu estetik yang menghiasi ruangan
melaikan bohlam² lampu dari pedagang sayuran

Bukan suara akustik yang ku terdengar
melainkan suara calo angkot manggil-manggil penumpang
Bukan buku Menu yang datang dihadapan
Melainkan suara bentakan "Pesen Apa bang???" Ucap penjual, dengan wajah tengil.

Bukan semerbak wangi ruangan
Melaikan bau aneh disekitar dengan lisan yang terdiam
Singah seakan dapat pelajaran
Pikiranku tertuju pada pertanyaan, Berapa banyak jasa dalam satu piring ?

Kau yang merasa raja, menyisakan setengah piring dibuang sengaja tanpa dosa. Sementara pengais senyum merintih dan menangis.

Kau membuang setengah rezeki orang dalam satu piring dengan muka datar, sedang orang lain mencari susuap nasi seharian becucur keringat dengan muka letih. Hey.......
Diubah oleh fiksyau 16-03-2024 15:18
sormin180Avatar border
bukhoriganAvatar border
bukhorigan dan sormin180 memberi reputasi
2
50
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Stories from the Heart
Stories from the HeartKASKUS Official
31.5KThread41.6KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.