rendisetiam5827Avatar border
TS
rendisetiam5827
CARA MENGURANGI STRESS DITEMPAT KERJA
Setiap orang bisa mengalami stress pada saat bekerja, yang jika tidak diperhatikan bisa menyebakan dampak besar pada kesehatan fisik dan emosional. Terkadang tekanan dalam pekerjaan bisa menimbulkan stress kerja. Hal tersebut cukup mengganggu karena bisa mempengaruhi kondisi fisik dan mental.

Ada beberapa hal yang bisa dilakukan agar tidak merasakan stress saat bekerja

-Tidak punya musuh
Jika kita mempunyai musuh ditempat kerja,maka tempat kerja akan menjadi tidak nyaman,sungkan untuk meminta tolong dan akan mengakibatkan hasil kerja yg kurang maksimal

-Hendak pergi keluar saat jam istirahat
Pergi ke luar ruangan juga bisa meningkatkan produktivitas kerja Anda. Meski hanya beberapa menit, sempatkanlah untuk menikmati suasana luar sekitar tempat kerja. Jika perlu, ajak serta rekan-rekan kerja untuk melakukan makan siang atau sekedar ngopi saat jam istirahat

-punya teman dekat
Ketika kita mempunyai teman dekat yang bisa memberikan dampak yang baik bagi kita seperti memberikan semangat,memberi pengaruh baik bagi kita dan bertukar pikiran satu sama lain yang secara tidak langsung hal tersebut akan berpengaruh pada diri kita terutama pada kinerja kita yang akan menghasilkan ide-ide serta kreativitas.
0
240
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Inspirasi
InspirasiKASKUS Official
10.5KThread6.7KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.