Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

mbiaAvatar border
TS
mbia
Daftar Caleg Artis Tiap Parpol: PDIP Terbanyak, PKS hanya Narji Cagur
Daftar Caleg Artis Tiap Parpol: PDIP Terbanyak, PKS hanya Narji Cagur


TRIBUNNEWS.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah resmi menutup pendaftaran bakal calon anggota legislatif (bacaleg) untuk Pemilu 2024 pada Minggu (14/5/2023).

Ketua KPU, Hasyim Asyari mengatakan 18 partai politik (parpol) peserta Pemilu 2024 sudah mendaftarkan bacalegnya.

"Partai politik peserta pemilu tingkat nasional ada 18 partai dan sampai dengan hari ini (Minggu, red) hari terakhir pendaftaran bakal calon anggota DPR RI itu 18 partai politik peserta Pemilu 2024 sudah hadir ke KPU dan sudah mendaftarkan bakal calon anggota DPR RI," ujarnya dalam konferensi pers di Kantor KPU RI, Menteng, Jakarta Pusat yang ditayangkan di YouTube KPU RI, Minggu (14/5/2023).

Setelah penutupan pendaftaran bacaleg, proses selanjutnya adalah verifikasi administrasi terkait persyaratan bacaleg yang telah didaftarkan oleh tiap parpol.


Di sisi lain, parpol besar seperti PDIP, Gerindra, Golkar, PKS, hingga Partai Demokrat sudah mendaftarkan seluruh bacalegnya.

Dari bacaleg tiap partai itu pun turut ada nama-nama pesohor yang didaftarkan.


Daftar Caleg Artis Tiap Parpol: PDIP Terbanyak, PKS hanya Narji Cagur

Berdasarkan catatan Tribunnews.com, PDIP menjadi parpol terbanyak yang mendaftarkan bacaleg dengan latar belakang artis yaitu 14 orang.

Sementara parpol paling sedikit mencalonkan artis sebagai bacaleg yaitu PKS yakni pelawak, Narji Cagur.

Selengkapnya berikut daftar caleg artis dari parpol yang telah didaftarkan ke KPU dikutip dari berbagai sumber:

PDIP

1. Rano Karno

2. Rieke Diah Pitaloka

3. Kris Dayanti

4. Harvei Malaiholo

5. Junico Siahaan

6. Once Mekel

7. Marcel Siahaan

8. Taufik Hidayat Udjo

9. Denny Cagur

10. Tamara Geraldine

11. Sari Yok Koeswoyo Koes Plus

12. Andre Hehanusa

13. Lucky Perdana

14. Lita Zen

Gerindra

1. Taufik Hidayat

2. Melly Goeslaw

3. Ahmad Dhani

4. Ari Sihasale

5. Derry Drajat

6. Didi Mahardika

7. Rachel Maryam

8. Moreno Soeprapto

9. Jamal Mirdad

2. Arnold Poernomo

3. Aldi Taher

4. Yusuf Mansyur

5. Venna Melinda

6. Kalina Oktaranny

PSI

1. Badai eks Kerispatih

2. Mongol Stres

3. Giring Ganesha

Golkar

1. Nurul Arifin

2. Charles Bonar Sirait

3. Tetty Kadi


PAN

1. Eko Patrio

2. Sigit Purnomo Said alias Pasha Ungu

3. Muchtar Lutfi alias Opie Kumis

4. Ely Sugigi

5. Surya Utama alias Uya Kuya

6. Astrid Kuya (istri Uya Kuya)

7. Verrel Bramasta

8. Primus Yustisio

9. Tom Liwafa

Nasdem

1. Reza Artamevia

2. Annisa Bahar

3. Ali Syakieb

4. Choky Sitohang

5. Nafa Urbach

6. Diana Sastra

7. Didi Riyadi

8. Ramzi

Demokrat

1. Dede yusuf

2. Dina Lorenza

3. Emilia Contessa

4. Ingrid Knsil

5. Arumi Bachsin

PKB

1. Norman Kamaru

2. Tommy Kurniawan

3. Zora Vidyanata

4. Iyeth Bustami

5. Arzeti Bilbina

6. Camelia Lubis

Perindo

1. Vicky Prasetyo

2. Arnold Poernomo

3. Aldi Taher

4. Yusuf Mansyur

5. Venna Melinda

6. Kalina Oktaranny

PKS

1. Sunarji alias Narji Cagur

https://m.tribunnews.com/amp/mata-lo...ya-narji-cagur

Kalo debat waktu rapat seru nih
Diubah oleh mbia 17-05-2023 00:05
lindungibaliAvatar border
capres.banjirAvatar border
muhamad.hanif.2Avatar border
muhamad.hanif.2 dan 4 lainnya memberi reputasi
1
1.8K
44
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
671.8KThread41.5KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.