sedikitauonlineAvatar border
TS
sedikitauonline
Benchmark Gaming Ryzen 9 7900 Lebih Tinggi Dari Ryzen 9 5900X


AMD akan segera mengumumkan jajaran prosesor terbarunya Ryzen 7000 Series Non-Xpada 10 Januari 2023 nanti. Akan ada tiga model prosesor yang akan diluncurkan yaitu Ryzen 9 7900 12 Core, Ryzen 7 7700 8 Core, dan Ryzen 5 7600 6 Core.

Semua prosesor ini akan menggunakan arsitektur Zen4 yang akan berfokus pada efisiensi daya yang rendah yaitu 65W.

Melansir dari VideoCardz yang memiliki gambar berisi hasil pengujian gaming pada prosesor AMD Ryzen 9 7900.



Pada gambar kita bisa melihat bahwa, AMD Ryzen 9 7900memiliki nilai yang lebih tinggi dari AMD Ryzen 9 5900X. Pada pengujiannya hardware yang digunakan pada AMD Ryzen 9 7900 pastinya menggunakan Motherboard AM5, RAM DDR5-6000 dan kartu grafik 6950XT.

Dengan menggunakan DDR-6000 secara otomatis performa akan lebih cepat 19% dalam bermain game, dibanding dengan Ryzen 9 5900X 105W dengan arsitektur Zen3 yang menggunakan memori DDR4-3600.



0
136
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Computer Stuff
Computer StuffKASKUS Official
50.4KThread9KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.