• Beranda
  • ...
  • Sports
  • Lakukan Hal Ini Kalau Mau Jadi Atlet Renang Profesional!

tisumagisAvatar border
TS
tisumagis
Lakukan Hal Ini Kalau Mau Jadi Atlet Renang Profesional!

Berbeda dengan olahraga lainnya, ada beberapa hal yang harus diperhatikan oleh seorang pemula yang ingin menggeluti olahraga renang. Baik untuk pemula maupun professional, renang menjadi jenis olahraga ramah dan memiliki sisi keuntungan lebih dibandingkan dengan jenis olahraga lain.

Berenang adalah olahraga yang menyenangkan dan juga mudah dilakukan, berenang juga olahraga yang sangat bagus dimulai saat pagi hari, dengan berenang kita bisa mendapatkan banyak manfaat seperti menjaga berat badan tetap seimbang, menguatkan otot, menyehatkan jantung, menambah tinggi badan, dan juga membuat tubuh tetap rileks.

Selain itu, terdapat manfaat lain dari berenang yang sangat bermanfaat untuk tubuh kita lho. Yaitu, berenang dapat menyegarkan pikiran, memperpanjang hidup serta dapat menyembuhkan rehabilitasi selepas cedera. Seperti melakukan olahraga lain pada umumnya, sebelum berenang kamu juga perlu melakukan pemanasan agar tidak terjadi kram atau cedera.

Bagi kamu yang ingin mencoba olahraga ini, yuk simak tips melakukan olahraga renang berikut!

1.     Lakukan Strecthing

Stretchingatau pemanasan itu penting sekali. Satu-satunya cara yang dipakai oleh pemula atau elite atlet untuk menghindari cramping atau kram adalah dengan melakukan stretching. Otot-otot akan terbiasa dan terjaga ketika berenang jika melakukan stretching terlebih dahulu, sebaliknya otot-otot akan mengalami gangguan atau kram jika kita tidak lebih dahulu melakukan stretching.

 

2.     Atur Nafas

Menguasai teknik pernafasan adalah hal yang sangat penting kamu kuasai ketika sedang berada di dalam air. Menguasai teknik pernafasan pragmatic briefingatau pernafasan perut adalah teknik dasar yang harus kamu kuasai. Dengan menguasai teknik ini kamu bisa berenang secara mudah dengan mengatur pernafasan kamu.

 

3.     Catat Data Berenang

Agar olahraga renang kamu terasa lebih bermanfaat dan tidak sia-sia kamu perlu mencatat hasil dari olahraga renang yang kamu lakukan, kamu tidak perlu repot-repot dengan menulis di buku catatan atau menggunakan stopwatchuntuk mencatat hasil dari renang kamu. Cara seperti ini sudah sangat kuno dan merepotkan. Dengan menggunakan fitur Open Water Swimming di Amazfit BIP 3 Pro kamu dapat mencatat data aktivitas kamu berupa kalori, kecepatan sampai berapa lama waktu selama kamu berenang!

Bagaimana sudah tertarik untuk mencoba olahraga ini? Dengan melakukan tips-tips diatas tadi ditambah dengan menggunakan fitur Open Water Swimming yang berfungsi mencatat data aktivitas kamu selama renang dari Amazfit BIP 3 Pro, kamu dapat dengan mudah melakukan olahraga ini ditambah lagi kamu juga bisa seperti atlet renang professional!

Smartwatchini juga dilengkapi fitur 5 ATM Water Resistance yang dapat menahan kedap air sampai kedalaman 5 meter. Jadi tunggu apalagi, mulailah kebiasaan sehat kamu dengan mulai berenang!

0
266
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sports
SportsKASKUS Official
22.9KThread11KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.