Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

digitalbox344Avatar border
TS
digitalbox344
5 Tips Memotret Untuk Postingan Media Sosial
Foto yang diunggah ke media sosial biasanya adalah foto-foto terbaik yang kita miliki, alasannya adalah karena kita cenderung ingin terlihat baik di hadapan orang lain. Dengan foto yang positif maka citra yang seseorang miliki juga akan ikut positif.

Tetapi ternyata tidak setiap orang dapat dapat mengambil foto dengan baik loh, sehingga foto yang diungah di media sosial berkesan berantakan.

Bagi kamu yang kesulitan mengambil foto yang pas, jangan khawatir karena berikut ini adalah 5 tips memotret untuk postingan media sosial menggunakan smartphone yang mudah kamu lakukan.

5 Tips Memotret Untuk Postingan Media Sosial


1. Cahaya yang Cukup
Untuk menghasilkan foto yang bagus kamu memerlukan pencahayaan yang pas pada objek. Foto dengan cahaya yang kurang atau berlebihan tidak akan menghasilkan foto yang bagus.

2. Pastikan Foto Sesuai Keinginan
Supaya tidak perlu resize atau resiko foto yang terpotong, pastikan pengaturan ukuran foto pada kamera sudah sesuai keinginanmu, contohnya untuk Instagram biasanya menggunakan ukuran 1:1 atau 16:9.

3. Lakukan Editing Minor
Lakukan editing sederhana seperti menyesuaikan cahaya, menambahkan kontras, menyesuaikan temperatur tanpa berlebihan. Jika sampai kamu melakukanover-edit, orang yang melihatnya akan merasa tidak nyaman.

4. Gunakan Filter yang Cocok
Jika kamu tidak bisa edit secara manual maka filter dapat menjadi solusinya. Jangan lupa untuk sesuaikan level pengaturan filter dari 0-100%, pilihlah level yang sesuai dengan foto-mu supaya tidak terlihat berlebihan.

5. Manfaatkan Website/Aplikasi Edit Gratis
Menggunakan aplikasi tambahan tentunya akan lebih mempermudah kamu untung mempercantik foto karena pastinya fitur yang disediakan aplikasi editing akan lebih lengkap dibanding fitur edit bawaan ponsel di galeri.

5 Tips Memotret Untuk Postingan Media Sosial

Memang kamera yang digunakan akan sangat mempengaruhi hasil akhir foto, namun ada banyak juga foto bagus yang dipotret dari kamera smartphone.

Tidak setiap orang memiliki bakat fotografi, namun setiap orang dapat mencoba yang terbaik yang mereka bisa.








---
Referensi
[5 Tips Menghasilkan Foto Terbaik di Instagram]
0
627
0
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Lifestyle
LifestyleKASKUS Official
10.5KThread11.4KAnggota
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.