Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

syahrizalmantovAvatar border
TS
syahrizalmantov
Matangnya Persiapan PON XX

Kalian udah pada tahu belum? Pekan Olahraga Nasional (PON) XX yang sebelumnya ditunda karena pandemi, akhirnya mendapat kepastian akan digelar pada 2-15 Oktober 2021 di Papua. Hal ini disampaikan oleh Wakil Ketua KONI Pusat yang juga Ketua Panwasarah PON XX Papua, Suwarno.
Pengen tau kan gimana persiapan PON XX 2021? Yuk kita intip udah sejauh mana sih!

Protokol kesehatan
Mengingat masa pandemi belum tahu kapan akan selesai, maka pelaksanaan pesta olahraga terbesar ini akan mengikuti protokol kesehatan guna mencegah penyebaran virus covid-19. Bukan cuma atlet dan official saja, siapapun orang yang akan datang ke Papua saat acara ini wajib mendapat vaksin. Tidak terkecuali panitia dan masyarakat disekitar lokasi.

Venue yang sudah siap
Beberapa venue yang sudah siap diantaranya adalah arena akuatik, lapangan menembak, tennis, Auditorium Universitas Cendrawasih untuk angkat berat, baseball dan volley indoor. GOR Trikora Universitas Cendrawasih, GOR Hockey Doyo, Balai Diklat Penerbangan Jayapura untuk Taekwondo dan karate, GOR Emeneme Mimika untuk tanding tarung drajat dan judo, Lanud Timika untuk aeromodelling, dan Hotel SwissBell Merauke untuk cabor catur, GOR Waringin, GOR Koya Koso, Balai Pertemuan Bella Fiesta, Softball dan Baseball AURI.

Kesiapan kontingen
Menpora Zainudin Amali memastikan bahwa kontingen dari 34 provinsi sudah menyatakan kesiapannya mengikuti PON XX Papua 2021.

Promosi dan sosialisasi PON XX Papua

Saat ini, PON XX Papua sudah mulai disosialisasikn melalui berepa channel, diantaranya adalah:

Instagram
Twitter
Youtube, dan
Website

Melalui channel-channel ini kita bisa mendapatkan berita dan informasi terbaru mengenai PON XX Papua 2021 yang 197 hari lagi akan segera digelar.

Nah, gimana nih agan dan sista? Udah ngga penasaran lagi dong setelah baca thread ini? Kalo masih penasaran, kalian bisa langsung aja cek akun media sosial atau websitenya ya.

https://www.ponxx2020papua.com/
https://twitter.com/ponxx2020papua
https://instagram.com/ponxx2020papua
https://web.facebook.com/ponxx2020papua
https://www.youtube.com/channel/UCK1...V-0LHnhODF9Bwg

Sekian dari ane!

Bye-bye..
0
309
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.1KThread83.4KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.