andromedia1978Avatar border
TS
andromedia1978
Ketahui Mitos dan Fakta tentang Stroke



Stroke adalah penyakit pembuluh darak otak.

Menurut WHO, definisi stroke adalah, suatu keadaan ditemukan tanda-tanda klinis yang berkembang cepat berupa deficit neutrologik fokal dan global, yang dapat memberat dan berlangsung lama selama 24 jam atau lebih dan atau dapat menyebabkan kematian, tanpa adanya penyebab lain yang jelas selain vascular.

Stroke adalah kematian jaringan otak (infark serebral) yang terjadi karena berkurangnya aliran darah dan oksigen ke otak. Stroke bisa berupa iskemik (sumbatan) maupun perdarahan (hemoragik). Tanpa darah, otak tidak akan mendapatkan asupan oksigen dan nutrisi, sehingga sel-sel pada area otak yang terdampak akan segera mati.

Asisten Profesor Neurologi di Cushing Neuroscience Institute Manhasset, Igor Rybinnik, MD, mengatakan, kesadaran masyarakat untuk memahami penyakit stroke masih minim. Hal tersebut mengakibatkan banyak kesalahpahaman. Karena itu, mari kita ulas secara lengkap beberapa mitos dan fakta tentang stroke berikut ini.

Baca lebih lanjut mengenai artikel ini.
0
294
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Health
HealthKASKUS Official
24.6KThread9.9KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.