• Beranda
  • ...
  • Lifestyle
  • Udah Fix ! Ini dia Fakta Menarik dibalik Merger Gojek X Tokopedia

Kreen.IDAvatar border
TS
Kreen.ID
Udah Fix ! Ini dia Fakta Menarik dibalik Merger Gojek X Tokopedia




Pada Senin, 17 Mei 2021 kemarin dua start-up besar ciptaan anak bangsa yaitu Perusahaan transportasi daring Gojek dan eS E N S O Rmerce Tokopedia mengumumkan aksi korporasi dua perusahaan untuk menjalani proses merger atau bergabung  menjadi Grup GoTo.



Kabar ini menarik perhatian banyak netizen khususnya bagi para pengguna setia kedua aplikasi berlogo hijau ini. Kabar ini diketahui dari  video yang diunggah di akun YouTube resmi Gojek Indonesia. Video berjudul  GoTo: Go Far, Go Together dengan durasi 1:55 detik tersebut menunjukan bahwa, Gojek dan Tokopedia akan berkolaborasi dalam setiap layanannya. Yuk mari kita cek fakta-fakta menarik apa aja sih  dibalik merger Gojek  dan Tokopedia ini. 



Sudah Lama Menjadi Perbincangan 




Sumber: Unsplash/afifkusuma

Kabar merger kedua start-up ini bukan sekadar jadi perbincangan kemarin sore. Kabar merger ini mulai beredar sejak akhir tahun 2020-awal tahun 2021. Banyak yang ternyata menantikan realisasi ini lho. Mulai dari masyarakat biasa, driver hingga para pelaku eS E N S O Rmerce



Makna Nama GoTo




Sumber: Tekno Kompas

GoTo sendiri selain menunjukan penggabungan dua nama Gojek dan Tokopedia. Ternyata nama ini juga punya makna yang lebih luas. Co-founder dan CEO Tokopedia, William Tanuwijaya, melalui postingan instagramnya, menyebutkan bahwa GoTo juga berasal dari kata gotong-royong, yang merupakan semangat di balik persatuan kedua start-up ini. 

Buat cek fakta dan info lengkapnya, langsung aja gan cek di blog kreen ya!




makiinunAvatar border
eyefirst2Avatar border
eyefirst2 dan makiinun memberi reputasi
2
2K
3
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Lifestyle
LifestyleKASKUS Official
10.4KThread10.9KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.