pmm97Avatar border
TS
pmm97
Melawan Covid-19 Dengan Animasi Gann!!
Kabar diperpanjangnya PSBB membuat kami terdorong untuk melakukan tindakan. Sebagai mahasiswa kami harus bertindak sesuatu untuk berkontribusi dalam melakukan sesuatu untuk masyarakat Indonesia di tengah pandemi nih gan. Karena pandemi ini membatasi ruang gerak kita, jadi kami memutuskan membuat konten yang bisa di buat dari rumah.
Dengan sumber daya manusia yang kami punya, kami pun membuat konten animasi untuk mengedukasi masyarakat tentang PHBS.

Malang – Pembatasan sosial berskala besar (PSBB) ketat Kembali diberlakukan di ibu kota. Dikarenakan maraknnya masyarakat yang menyepelekan dan mengabaikan protokol Kesehatan, sehingga banyak angka penularan covid-19 di Indonesia melonjak.

Dengan terjadinya hal tersebut Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) tergerak untuk berkontribusi menyuarakan pentingnya mengikuti protokol Kesehatan. Melalui karya video animasi yang di upload ke akun Instagram @pmm_umm97 pada Rabu (16/9/2020) dijelaskan tata cara Perilaku Hidup bersih dan Sehat (PHBS).
Program yang dilakukan bertepatan dengan berita perpanjangan PSBB di ibu kota, para mahasiswa tegerak untuk membuat sebuah konten yang mungkin dapat menarik perhatian dan dapat dinikmati serta terdapat edukasi tata cara Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS).
Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) merupakan salah satu cara yang paling efektif untuk mencegah penularan virus Covid-19. Didalam video Animasi Edukasi tersebut dijelaskan apa saja dan bagaimana pola hidup yang sehat, makanan yang bergizi, peralatan yang harus selalu dibawa ketika keluar rumah, dan tata cara mencuci tangan yang benar.
Kegiatan yang dilakukan mahasiswa ini sangat informatif dengan visual yang menarik, Warganet menilai konten yang disajikan sangat positif sekali.
@purnamasarirachmi85 : “Sangat bermanfaat animasi mudah diikutin sama anak2 cara mencuci tangan yg baik n benar…”
@bebetrii : “gemesssh animasinya dan informatif”
@zerapaahh_ : “Bagus sekalii informasinya dan menarik”
@olivianabilla26 : “Videonya sungguh informatif, ditambah dgn animasi yang bagus sehingga menjadi menarik”

Dengan melakukan kegiatan tersebut, juga diharapkan dapat membuat masyarakat paham dan melaksanakan protokol Kesehatan sehingga menjecah penularan dan memutus mata rantai penyebaran virus Covid-19 yang notabene di Jawa Timur telah mencapai jumlah perkembangan kasus yang luar biasa meningkat dibandingkan dengan daerah lain di Indonesia.

Link Video Animasi : https://www.instagram.com/tv/CFLyFfsBXLw/


Diubah oleh pmm97 04-10-2020 13:06
indahdewi2000Avatar border
yudiono.albertAvatar border
arey7Avatar border
arey7 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
3K
3
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Animasi
AnimasiKASKUS Official
2.5KThread961Anggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.