Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Health
  • SATU PANDEMI, BERJUTA ADAPTASI ''BUDAYA POSITIF YANG MUNCUL KARENA COVID-19''

MasDimas23Avatar border
TS
MasDimas23
SATU PANDEMI, BERJUTA ADAPTASI ''BUDAYA POSITIF YANG MUNCUL KARENA COVID-19''


Pada masa pandemi  COVID-19 membuat sejumlah kebiasaan berubah dalam keseharian masyarakat di Indonesia. Dan perubahan ini cenderung positif bagi kesehatan. Agan pasti juga bisa merasakan perubahan positif ini di daerah agan masing-masing. Berikut beberapa perubahan positif dalam kehidupan sehari-hari yang muncul dimasa COVID-19

1.SELALU MEMAKAI MASKER SAAT BEPERGIAN



Memakai masker saat keluar rumah atau bepergian memang penting. Selain untuk menghindari penularan penyakit atau virus-virus masker dapat mencegah kita menghirup debu-debu yang beterbangan bersama udara yang kita hirup di luar rumah atau pun dijalanan yang dapat menimbulkan beberapa penyakit gangguan pernafasan.



2.LEBIH RAJIN MENCUCI TANGAN               


   
Kebiasaan baik lain yang muncul di masa COVID-19 ini adalah rajin mencuci tangan. Ada banyak penyakit berbahaya yang bisa menyerang kita jika kita tak rajin cuci tangan. Sebab saat kita memegang benda kita tak tau ada bakteri atau kuman apa yang menempel disitu, apa lagi benda atau barang yang berada di tempat umum yang lumrah dipegeng oleh orang banyak seperti gagang pintu toilet umum atau pun gagang pintu bus. Dua penyakit utama yang ditularkan di tangan ialah diare dan infeksi saluran pernapasan atas atau ISPA, serta tentu saja saat ini ditambah Covid-19.



3.BANYAK MENGKONSUMSI AIR PUTIH



Orang-orang lebih sadar pentingnya minum air putih, karena masyarakat menyadari bahwa banyak manfaat yang kita dapat dengan meminum air putih yang cukup. Menurut dokter kita dianjurkan minum 2 liter air putih setiap harinya. Jumlah ini bisa disesuaikan dengan kegiatan yang kita lakukan.



4.SERING OLAHRAGA DI BAWAH TERIK MATAHARI



Disaat pandemic seperti ini masyarakat lebih memilih olahraga diu bawah terik matahari, sebab virus yang menempel ditubuh kita akan hilang jika terkena paparan sinar matahari. Seperti yang kita lihat sekarang ini bersepeda menjadi sangat digandrungi masyarakat di masa COVID-19 ini



0
276
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Health
HealthKASKUS Official
24.6KThread10KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.