Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Sista
  • Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

zhumei2020Avatar border
TS
zhumei2020
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’
Pada April 2020 lalu, agensi hiburan terbesar Korea Selatan, SM Entertainment, mengonfirmasi kabar debut Irene dan Seulgi ‘Red Velvet’ sebagai anggota sub-unit. Duet Irene dan Seulgi akan menjadi sub-unit pertama bagi grup musik Red Velvet sejak pertama kali debut pada tahun 2014.

Dikutip dari SPOTV News, Irene dan Seulgi mencapai tahap akhir persiapan pembuatan album. Meskipun demikian, SM Entertainment belum memberikan detail lebih jauh mengenai nama grup hingga konsep album subunit Irene dan Seulgi ‘Red Velvet’.

Sebelum membentuk sub-unit, Irene dan Seulgi memang dikenal sangat akrab dan dekat satu sama lain. Yuk, intip saja deretan momen manis Irene dan Seulgi ‘Red Velvet’ berikut ini.

1. Irene dan Seulgi pertama kali menarik perhatian penggemar sejak video klip Be Natural yang dinyanyikan Red Velvet dan SR14B Taeyong.

Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

2. Beda usia tiga tahun tak menghalangi kekompakan Irene dan Seulgi. Keduanya dekat banget bak tak ada jarak.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

3. Gayaaegyo Seulgi dan Irene saat berada di Indonesia tahun 2019 lalu. Cute banget nih, jadi bingung mau pilih yang mana.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

4. Baik di atas maupun bawah panggung, Irene dan Seulgi tak bisa jauh-jauh. Seulgi tampak speechless melihat ekspresi lucu Irene saat makan mie instan.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

5. Berkat kedekatan mereka, banyak penggemar memanggil Irene dan Seulgi dengan sebutan ‘SeulRene’ yang merupakan kependekan nama keduanya. Gemas!
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

6. ‘SeulRene’ bak pinang dibelah dua saat menjadi model sampul majalah Korea. Suka banget deh dengan persahabatan mereka!
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

7. Coba kira-kira Seulgi sedang bicara tentang apa nih ke Irene? Momen bisik-bisik seperti ini saja berhasil bikin fans gemas sendiri.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

8. Keakraban member Red Velvet ini memang nggak perlu diragukan. Irene juga dikenal clingy alias senang menempel terus ke Seulgi.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

9. Meskipun suka clingy, tapi Irene sosok leader yang perhatian, lho. Seperti ini potret friendship goals mereka.
Friendship Goals! 9 Potret Keakraban Irene & Seulgi ‘Red Velvet’

Sumber : http://majalahkorea.com/
Diubah oleh zhumei2020 05-06-2020 15:17
nona212Avatar border
d0ditttAvatar border
tien212700Avatar border
tien212700 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
1.3K
5
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sista
SistaKASKUS Official
4KThread7.8KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.