• Beranda
  • ...
  • Bisnis
  • Ayam Bakar Bumbu Rujak Pedas dengan Sajian Nikmat

fegiayuAvatar border
TS
fegiayu
Ayam Bakar Bumbu Rujak Pedas dengan Sajian Nikmat

Waktu yang tepat untuk mengadakan pesta barbeque bersama keluarga dan teman terdekat. di momen setahun sekali ini, biasanya orang-orang akan memanggang aneka jenis daging seperti ayam, sapi atau ikan yang telah dioles bumbu barbeque. Bila masih bingung menentukan menu yang akan disajikan saat malam, tidak ada salahnya mebuat resep ayam akar spesial berlumer bumbu rujak. terbuat dari potongan daging ayam yang di masak dengan bumbu halus bercita rasa pedas manis, aroma harum yang khas ayam bakar bumbu rujak dijamin nikmat.
Cara membuatnya pun tidak jauh berbebda dari resep ayam bakar pada umumnya, campur ayam dan bumbu halus dari campuran bawang, cabai dan rempah-rempah lalu bakar hingga matang, agar bumbu semakin  meresap, potongan Karkas Ayam Murah Jemberbisa diungkep terlebih dahulu dengan bambu hingga tekstur dagingnya terasa lebih empuk.

Bahan Bahan Ayam bakar Bumbu Rujak
·        1 ekor Ayam Beku Parting Jember, (potong 8 bagian)
·        2 sdm air asam
·        2 batang serai
·        2 sdm gula merah
·        3 lembar daun jeruk
·        1 sdt lada bubuk
·        300 ml air
·        garam secukupnya
·        minyak goreng secukupnya
Bahan bumbu halus :
·        8 siung bawang merah
·        6 siung bawang putih
·        6 buah cabang merah besar
·        6 buah cabai rawit
·        2 cm jahe
·        2 cm kunyit
·        2 butir kemiri
·        2 sdm minyak goreng
Bahan Bumbu oles :
·        5 sdm kecap manis
·        1 sdt ketumbar bubuk
·        1 sdt minyak goreng
Cara membuat Ayam Bakar Bumbu Rujak :
1.Ayam yang telah dibersihkan dengan air asam dan sedikit garam lalu diamankan selama 15 menit.

2.Tumis bumbu halus dengan sedikit minyak hingga harum lalu ditambahkan serai yang telah dimemarkan, gula merah, garam dan daun jeruk.

3.Setelah bumbu matang, masukkan ayam kemudian beri air, garam dan lada bubuk secukupnya untuk menambah rasa. kecilkan api lalu tunggu hingga bumbu meresap dan air rebusan ayam surut.

4.Angkat ayam yang telah matang, kemudian campur bumbu rujak pedas manis dengan bahan olesan.

5.Panggang ayam dengan api kecil sambil dioles dengan sisa bumbu hingga warnana berubah lebih kecokelatan, sajikan hangat bersama sambal dan lalapan segar.

6.Dan nikmati ayam bakar bumbu rujak, selamat mencoba!

 

 
 
 
 


0
308
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Bisnis
BisnisKASKUS Official
69.9KThread11.5KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.