Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

koechinggAvatar border
TS
koechingg
Kartun Korea Ini Temani Masa Kecilku
Kartun Korea Ini Temani Masa Kecilku

Pasti kita punya film kesukaan saat kita sering menonton tv kan? Setiap orang pasti begitu.

Saat saya kecik saya banyak kenonton kartun kartun seperti naruto, saint seiya, hunter x hunter dan lain sebagainya yang semuanya menarik. Tapi ternyata diantara kartun kartun yang saya nonton ada juga lo yang dari Korea.

Terkadang saya enggak sadar kalo kartun tersebut dari Korea karna di dubbing dalam bahasa Indonesia. Setelah searching searching sedikit di mbah google ketahuan deh mana aja yang dari Korea.

Kartun apa saja itu?

Bernard bear

Kartun Korea Ini Temani Masa Kecilku

Ingat nggak sama beruang yang satu ini? Si beruang malang ini selalu berhasil menghibur kita dengan banyak aksi konyolnya.

Bernard bear adalah sebuah film animasi singkat yang hanya 3 menit setiap episodenya namun cukup untuk buat saya senyum senyum sendiri.

Terkadang dia akan beraksi dengan tokoh lain seperti si kadal, pinguin atau pinguin betina. Bernard sendiri pernah tayang di tv lokal namun sekarang saya tak lagi bisa menemukannya di tv jadi bila ingin menonton silahkan oergi ke youtube. Tak perlu takut dengan bahasa karna film animasi ini tak punya dialog sedikitpun.


Larva

Kartun Korea Ini Temani Masa Kecilku

Kalau ymdua cacing ini ingat nggak? Juga lernah tayang di tv lokal namun sama sama sudah menghilang sekarang.

Dua ulat ini (sebut saja si merah dan si kuning) selalu menghibur kita dengan kisah mereka di saluran pembuangan. Meski kesannya kotor tapi ceritanya menarik untuk diikuti karna bisa membuat kita tertawa terbahak bahak atas kehiduoan mereka berdua.


Hey Tayo

Kartun Korea Ini Temani Masa Kecilku

Yang ini pasti ingat kan? Kisah tentang bus bus kecil dan kehidupan mereka sehari hari ini pernah cukup viral karna lirik lagunya yang sering dijadikan bahan bercandaan.

Ceritanya tergolong sederhana karna targetnya memang anak anak. Meski tidak penuh dengan komedi seperti dua diatas film ini nengajarkan banyak nilai moral lain yang cocok untuk anak anak.


Nah, jangan anggap tontonan masa kecil kalian cuma kartun kartun Jepang aja. Kartun kartun dari Korea ini juga berkontribusi mewarnai hari hari kalian. Sekian dari saya kalau ada yang mau nambahin silahkan komen di bawah.

gambar
0
2.1K
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Kekoreaan
Kekoreaan
10.8KThread2.3KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.