Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

budimola1990Avatar border
TS
budimola1990
Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Lexi S
Bicara tentang Yamaha Lexi S, pasti teringat akan skutik best seller yang murah, tapi fiturnya mumpuni. Maka tidak heran jika Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia memasukkan skutik satu ini ke dalam jajaran 10 motor terlaris di Indonesia pada 2018. Pastinya Agan dan Aganwati penasaran kan dengan  kelebihan dan kekurangan Yamaha Lexi S?

Selain memilih tipe Yamaha Lexi yang cocok untuk kamu, ada baiknya Agan dan Aganwati juga tahu plus dan minusnya. Nah, kali ini Ane akan memberikan ulasan tentang apa saja sih, kelebihan dan kekurangan Yamaha Lexi S? Simak yuk, apa yang menjadi kelebihan dan kekurangannya berikut ini!


Kelebihan Yamaha Lexi S

1. Desain Maxi Nan Elegan

Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Lexi S
Berbeda dari series Maxi Yamaha lainnya, motor Yamaha Lexi S ini lebih tampil elegan. Didesain sudut-sudut bodi yang membulat dan tanpa sudut tajam sama sekali. Dimensinya pun lebih ramping dan bobotnya lebih ringan dibanding Maxi Yamaha yang lain.

Meskipun elegan karena mengusung tema Smart & Sexy Design, tapi, kesan Maxi masih melekat dengan adanya windshield bawaan dan posisi stang yang tinggi.


2. Dek dan Jok Nyaman

Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Lexi S

Buat Agan dan Aganwati yang suka menaruh barang di dek, Yamaha Lexi S menawarkan kenyamanan yang lebih, nih. Karena dek yang luas, meskipun bawa banyak barang, pijakan kaki tetap nyaman dipakai berkendara.
Selain urusan kaki, untuk tempat duduk Yamaha Lexi S pun menawarkan jok yang luas mengikuti lebar bodi. Boncengan nggak perlu desak-desakan lagi nih. Selain itu, joknya juga empuk apalagi didukung oleh adanya Sub-Tank yang bikin boncengan semakin nyaman.

Jika Agan dan Aganwatiberminat membeli Yamaha Lexi S untuk keperluan touring atau untuk menghadapi macet sehari-hari, kenyamanan yang ada cukup membantu.


3. Fitur Modern
Ini Dia Kelebihan dan Kekurangan Yamaha Lexi S

Seperti disebutkan di atas, meski tergolong lebih murah,spesifikasi motor ini tidak main-main terutama untuk urusan fitur. Panel instrumen sudah full digital sehingga menanggalkan kesan kuno, lampu kualitas Hazard dan dibekali fitur Stop and Start System (SSS) yang cara kerja mesin akan mati secara otomatis selama lima detik saat berhenti. Fitur SSS akan menjadikan konsumsi BBM yang lebih irit. 

Tidak cuma itu, Yamaha Lexi S pun dilengkapi Smart Motor Generator (SMG) untuk memperhalus suara getaran sehingga tidak bising saat dikendarai. Terdapat pula fitur Electric Power Socket untuk mengisi daya ponsel serta fitur Smart Key System dari sisi keamanan.


Pengen tau lebih lanjut beserta kekurangannya? Klik disini aja https://moladin.com/blog/ini-dia-kel...yamaha-lexi-s/
emoticon-Jempol

zee.zee.zeroAvatar border
zee.zee.zero memberi reputasi
1
2K
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Kendaraan Roda 2
Kendaraan Roda 2KASKUS Official
19.1KThread9.6KAnggota
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.