agungardiyantaAvatar border
TS
agungardiyanta
Kita Harus Ambil Peran untuk Menyalamatkan Pulau Komodo


Pulau komodo merupakan sebuah pulau yang berada di wilayah Provinsi Nusa Tenggara Timur berada di sebelah timur pulau Sumbawa, sebagaimana namanya pulau ini menjadi tempat tinggal dari salah satu spesies kadal raksasa yaitu komodo. Hewan yang memiliki sifat buas komodo adalah hewan purba yang telah ada sejak lama sekitar jutaan tahun yang lalu. Komodo memiliki sifat kanibalisme tak jarang bayi komodo yang baru lahir dimakan oleh indukan komodo lain yang lebih dewasa. Tiap anak komodo yang baru lahir harus berusaha menyelamatkan dirinya agar tidak menjadi santapan bagi komodo dewasa, salah satu cara yang dilakukan oleh anakan komodo adalah dengan memanjat pohon dan bertahan diatas karena komodo yang lebih besar akan kesulitan untuk mendapatkannya.



Keunikan dari pola hidup dan titel purba dari komodo sudah membawa namanya ke telinga dunia dan memberikan daya tarik tersendiri untuk pulau tempat mereka tinggal yaitu pulau komodo. Sehingga tak sedikit turis lokal dan mancanegara yang mau berkunjung untuk melihat langsung komodo di habitat alaminya. Daerah wisata pulau komodo semakin terdengar namanya setelah ditetapkan menjadi tujuh keajaiban yang baru pada tahun 2012 yang lalu.

Spoiler for Pulau komodo 2012:



Ramainya kunjungan ke pulau komodo yang dilakukan oleh turis lokal dan mancanegara juga menyebabkan kondisi dari pulau komodo sedikit terganggu akan kelestariannya. Sehingga ditakutkan akan mengganggu keberlangsungan hidup komodo kedepannya.

Quote:


Dari masalah ini munculah ide untuk menutup pulau komodo untuk tidak menjadi wilayah wisata umum dan muncul wacana menjadikan pulau komodo menjadi wisata eksklusif. Bahkan pemerintah berencana membuat membership bagi pengunjung dengan harga yang tak murah yaitu sebesar Rp. 14.000.000 selama satu tahun keanggotaan. Namun ini masih didiskusikan untuk mencarikan yang terbaik.


Spoiler for Opini:

Alasan untuk kelestarian dan keberlangsungan hidup komodo di pulau komodo dalam penutupan dan sehingga muncul akses eksklusif di wisata pulau komodo sangat harus kita sadari dan memang sangat perlu. Maka dari itu rasanya perlu didukung tapi dengan harga tiket yang lebih baik lagi sehingga tidak terasa terlalu membebani pengunjung khusunya lokal.


emoticon-Traveller

Sumber : Pemikiran TS, Google Images, Laman berita



Diubah oleh agungardiyanta 29-10-2019 17:04
trifatoyahAvatar border
ceuhettyAvatar border
sebelahblogAvatar border
sebelahblog dan 2 lainnya memberi reputasi
3
1.4K
3
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.7KThread82.1KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.