datalkAvatar border
TS
datalk
Kuburan Google, Kumpulan Produk Google yang "Tewas" Di Pasaran
Bismillah

Halo Gansis.

Google dikenal sebagai raksasa teknologi masa kini. Produk-produknya sukses besar dan digunakan banyak sekali orang. Tapi tahukah Gansis, kalo Google juga punya produk (ga cuma satu) yang gagal di pasaran.

Kita semua pasti pada tahu Google, iya dong. Kalo ga tahu kebacut, kata orang Jawa. Kalo agan pake smartphone Android, browsing pake Chrome, kirim email pake Gmail, atau jangan lupa juga searching internet kita juga pake Google Searchsampe muncul istilah Googgling. Nah itu beberapa contoh produk Google yang sukses besar dan dinikmati banyak orang sehari-hari.

Google salah satu perusahaan terbesar di muka bumi saat ini, raksasa teknologi yang menjadi acuan dunia IT sekarang. Orang-orang yang kerja di sana pasti orang-orang hebat dari seluruh dunia. Masuk kesana pun susah karena jadi rebutan dan idaman banyak orang. Selain karena gengsi, tentu saja karena gaji dan fasilitasnya yang fantastis.

Kaya raya, karyawan-karyawan terbaik, fasilitias paling canggih membuat Google bisa melakukan apa yang mereka mau, tapi tak bisa menjamin rencana itu pasti sukses. Bahkan, tak jarang produk-produk yang dirancang dan dikembangkan oleh Google ternyata tumbang karena kurang diminati konsumen.

Saking menariknya fakta ini, sampe ada website khusus yang menghimpun daftar produk (apps, hardware, service, software, dll) Google yang mati. Istilahnya Kuburan Google . Dalam pantauan TS kini ada dua website untuk tujuan tersebut. Pertama, gcemetery.coyang pertama muncul. Kemudian, killedbygoogle.com yang kayaknya baru muncul belakangan.




penampakan gcemetery.com

Nama-nama produk yang "tewas" tersebut mungkin ada yang familiar dan pernah Gansis pakai, ada juga yang bahkan Gansis ga tahu kalo itu ada. Beberapa listnya adalah sebagai berikut.


Quote:



Quote:


Quote:


Itu beberapa contohnya gan, lebih lengkapnya bisa dicek sendiri di dua situs yang udah ane sebutin diatas. Emang ga semuanya di-kill begitu saja sih, ada juga yang digabung atau dilebur dengan aplikasi lain milik Google.

Secara statistik, usia produk-produk Google sebelum di-kill adalah sebagai berikut.


Rangkuman jumlah produk yang di-kill berdasarkan tahun.


sumber : gcemetery.co

Sekian sharing dari ane gansis. Pelajarannya, perusahaan sebesar Google aja bisa punya produk yang tidak sukses bahkan gagal di pasar. Jadi jangan berputus asa untuk terus mencoba dan berkarya ya gansis.

emoticon-Cendol Ganemoticon-Shakehand2emoticon-Rate 5 Star

Spoiler for sumur:


Diubah oleh datalk 05-09-2019 06:37
bukanrobinloAvatar border
erwalesteAvatar border
erwaleste dan bukanrobinlo memberi reputasi
2
2K
20
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.7KThread82.2KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.