sevenpapersAvatar border
TS
sevenpapers
Resep Kacang Bawang
Halo sahabat – sahabat Seven! Yuk kita siapkan kacang bawang, sajian klasik pengisi toples yang selalu dicari, awet dan mudah dijual. Jangan lupa gunakan Seven SnackPaper yang membantu menyerap minyak berlebih pada gorengan.

Bahan:
1 kg kacang tanah kupas
2 ltr air mendidih
5 siung bawang putih
2 sdm garam
10 siung bawang putih, iris tipis, goreng, sisihkan
1 kg minyak goreng

Cara membuat:

[ol]
[li]Haluskan 5 siung bawang putih dan garam, campurkan kedalam air mendidih. Tuang kedalam kacang tanah. Biarkan kacang terendam sampai air dingin. Tiriskan.[/li]
[li]Panaskan minyak, goreng kacang sambil aduk-aduk supaya matang rata, hingga kekuningan. Angkat. Tiriskan.[/li]
[li]Tuang dalam nampan atau tampah yg dialasi kertas Seven SnackPaper, taburi bawang putih goreng. Aduk rata.[/li]
[li]Biarkan hingga dingin, lalu segera kemas dalam toples rapat.[/li]
[/ol]
Mudah bukan? Selamat mencoba!




gembelngeheAvatar border
yukinuraAvatar border
yukinura dan gembelngehe memberi reputasi
2
452
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Cooking & Resto Guide
Cooking & Resto GuideKASKUS Official
8.8KThread12.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.