- Beranda
- Berita dan Politik
Ditangkap Polisi, Lieus : Rakyat Tidak Akan Takut
...
TS
kroco.ri
Ditangkap Polisi, Lieus : Rakyat Tidak Akan Takut

Oleh : Eko P |
Indonesiainside.id, Jakarta – Kepolisian menangkap Juru Bicara Badan Pemenangan Nasional (BPN) Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, Lieus Sungkharisma dengan tuduhan penyebaran berita bohong dan makar.
Dengan tangan terborgol dan kawalan ketat polisi, Lieus Sungkharisma yang juga Koordinator Forum Rakyat tiba di Direktorat Reserse Kriminal Umum (Dit Reskrimum) Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin pukul 10.15 WIB setelah dilimpahkan dari Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri.
“Baru dua kali dipanggil kok langsung diborgol begini, tidak adil ini namanya. Saya tidak akan menjawab satu patah kata pun pertanyaan polisi,” kata Lieus sembari berjalan dari mobil menuju ruangan penyidik Dit Reskrimum Polda Metro Jaya.

suralia memberi reputasi
1
2.1K
25
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
691.7KThread•56.9KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya