Kaskus

Automotive

Pengaturan

Mode Malambeta
Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Otomotif
  • Ini 3 pilihan KNALPOT Buat MOTOR TRAIL 150-250 CC (Libas Terus Bosque...)

juraganmixmogeAvatar border
TS
juraganmixmoge
Ini 3 pilihan KNALPOT Buat MOTOR TRAIL 150-250 CC (Libas Terus Bosque...)
Ini 3 pilihan KNALPOT Buat MOTOR TRAIL 150-250 CC (Libas Terus Bosque...)


Motor trail kelas mesin 150 cc sampai 250 cc lagi menggejala di Indonesia. Brand seperti Kawasaki dan Honda sudah kasih pilihan buat mereka yang doyan motor ini sambil menikmati tren bertualang alias adventure.


Nah, buat yang mau penyegaran motor, silakan melirik pilihan-pilihan knalpot aftermarket yang beredar di pasaran. Apalagi kalau mau bentuk yang baru, suara yang baru, sama pastinya lebih enteng.

Menariknya knalpot orisinal adalah material yang dijanjikan lebih enteng daripada knalpot bawaan si motor. Pilihannya bisa dari merek impor maupun lokal. Yang impor contohnya dari California, Amerika, yakni Two Brothers. Silakan pilih sendiri, Brader:


1. Two Brothers S1R Carbon 

Bisa dibilang, Two Brothers S1R Carbon jadi satu pilihan premium buat trail. Pabrikan asal Santa Ana, California, ini sudah ada dari tahun 1985. Makanya pengalamannya pasti matang untuk urusan pengembangan knalpot, termasuk tipe S1R Carbon.

Bahan carbon orisinal sudah pasti bikin knalpot ini ringan buat full-throttle, apalagi di medan non-aspal alias offroad. Bagian ujung atau end cap-nya magnesium dengan dilapisi teflon. 

Suaranya juga unik karena didukung spiral-wound perforated core. Lau mereka secara spesifik mengembangkannya untuk KLX250 dan CRF250. Dua-duanya sudah masuk Indonesia, kan? 

Cek Bentuk & Harga di Sini




2. Two Brothers R375 FS

Pasti sudah pada dengar merek yang satu ini kan? Tepat Brother, ini adalah knalpot khusus yang dikembangkan sama Two Brothers untuk mesin-mesin kecil yang banyak beredar di Indonesia. Jadi, sekalipun bikin S1R Carbon, mereka juga punya R375 FS yang dikembangin khusus buat Honda CRF250L.

Ini adalah knalpot slip-on yang tinggal dicolok ke pipa head bawaan motor. Sepaketnya sudah termasuk semua yang dibutuhkan untuk pemasangan. Lalu kalau katalis-nya dicopot, tenaga sama suaranya jadi maksimal. 

Karena namanya juga keluaran Two Brothers, knalpot ini juga sudah masuk tes dyno biar fungsinya paten. Dengan bodi stainless steel, Two Brothers memasangkan bagian ujung atau end cap berbahan aluminium.

Cek Bentuk & Harga di Sini




3. Daytona GP Taper

Nah, ini ada satu produk lokal (lisensi Jepang) yang mengeluarkan knalpot dengan sasaran Kawasaki KLX150. Harganya lumayan ramah kantong tetapi sudah pakai bahan baku stainless steel 304 yang jadi standar knalpot-knalpot impor era sekarang.

Daytona mendesainnya dengan ujung taper atau mengembang supaya gelontoran tenaganya jempolan. Sementara ujung knalpot (end cap) dari plastik anti panas, plus no DB killer.

Cek Bentuk & Harga di Sini





SUMBER GRATIS DI SINI
Diubah oleh juraganmixmoge 11-03-2019 10:40
0
1.1K
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Otomotif
Otomotif
KASKUS Official
28.1KThread18.9KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.