Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

physicsontheskyAvatar border
TS
physicsonthesky
Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba
Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba

ExoTer
esa.int


Belanda, 17 Januari 2019 - ExoMars Testing Rover (ExoTeR), perangkat yang akan digunakan pada misi Exobiology on Mars (ExoMars) telah lulus tes uji coba. Tes dilakukan di European Space Research and Technology Center (ESTEC) di Belanda.

Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba

esa.int


Pada tes ini, insinyur dari European Space Agency (ESA), bekerjasama dengan tim dari CNES, Perancis.

Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba

esa.int


Sebelum dibawa ke ESTEC, selama tahun 2017, perangkat ini ditempatkan di Aerospace Logistics Technology Engineering Company (ALTEC) , Italia. Disana, para tim ExoMars berlatih untuk mengendalikan perangkat ini. Setelah dari ESTEC, perangkat ini akan dikembalikan lagi ke ALTEC.

Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba

Kamera di ExoTeR

esa.int


Perangkat ini dilengkapi dengan kamera depan dan pemetaan digital. Dari pemetaan ini, tim ExoMars dapat mengetahui jalan yang aman untuk dilalui ExoTeR. "Perangkat ini dapat membuat peta digital yang menggambarkan kondisi permukaan tanah di sekitarnya, dan dapat memperhitungkan jalur yang aman untuk mencapai titik lokasi yang dituju" ucap insinyur ESA, Luc Joudrier. "Cara berjalannya perangkat ini sama seperti manusia. Saat berjalan, kita melihat ke depan. Tapi terkadang kita harus melihat ke bawah untuk mengetahui kondisi jalur yang kita lalui".

Perangkat untuk Misi Mars Lulus Tes Uji Coba

Peta digital ExoTeR

esa.int


Perangkat ini akan diluncurkan ke Mars pada tahun 2020. Perangkat ini nantinya digunakan untuk meneliti unsur-unsur penunjang kehidupan di Mars.



Video uji coba ExoTeR

esa.int


Sumber:
European Space Agency - http://m.esa.int/Our_Activities/Spac...d_driving_test

Physics On The Sky

Line: @ROT9595H
Instagram: physicsonthesky
Facebook: Physics On The Sky

emoticon-Blue Guy Cendol (L)emoticon-Matabeloemoticon-Rate 5 Star
Diubah oleh physicsonthesky 18-01-2019 02:07
0
468
2
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sains & Teknologi
Sains & TeknologiKASKUS Official
15.5KThread11.4KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.