Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

fajraadhaAvatar border
TS
fajraadha
Berlomba Menuju Bulan


Berlomba Menuju Bulan

Jaman sekarang memang sudah dikenal dengan persaingan ilmu pengetahuan dan teknologi. Hampir semua negara berlomba dan berpacu menjadi yang pertama, dan terhebat dalam bidang teknologi dan ilmu pengetahuan.

Semua cara dilakukan mulai dari membor bumi, hingga yang terbaru adalah banyaknya orang yang tertarik dengan misteri di luar angkasa. Mungkin dahulu yang tersohor dalam penjelajahan luar angkasa adalah negara amerika serikat dengan uni soviet dan negara rusia.

Tapi pada era sekarang terdapat negara yang berlomba - lomba menuju bulan dan meneliti bulan. Negara tersebut adalah negara India, China, dan negara israel. Waduuh negara berkembang seperti india saja sudah mulai berlomba.

Berlomba Menuju Bulan

Misi kali ini bukan misi pertama dari negara india untuk menuju kebulan. Pada awalnya india sudah pernah mendarat di bulan pada tahun 2008 menggunakan kendaraan antariksa tang diberi nama chadrayaan-1 misi ini sukses mendaratkan moon impact probe didekat kutub selatan dari bulan.
Karena suksesnya misi dari chadrayaan -1 maka pada bulan ini india menjajaki untuk mendarat ke bulan melalui pesawat antariksa yang diberi nama chadrayaan - 2.

Berlomba Menuju Bulan

Terbang menuju bulan tidak hanya diikuti oleh negara india, akan tetapi israel berencana untuk menerbangkan pesawat antariksanya yang memiliki nama Sparow. Sparow memiliki misi salah satunya adalah mengangkut dan membawa magnetomers. Magnetometers berfungsi untuk mencari medan magnet disuatu tempat serta untuk mengetahui perubahan medan magnet.

Berlomba Menuju Bulan

Kemudian negeri tirai bambu juga akan menerbangkan pesawat antariksanya yang bernama chang'e 5 yang memiliki misi adalah untuk membawa 2 kg batuan penyusun bulan. Untuk negara china ini merupakan misi yang kesekian kali setelah terakhir negara tirai bambu ini berhasil mendaratkan pesawat antariksa chang'e 4 di akhir tahun 2018 kemaren.

Berlomba Menuju Bulan

Negara - negara luar ternyata memiliki misi dan selalu berkembang di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Bahkan pada saat ini negara negara lain sudah begitu berlomba untuk menjelajahi luar angkasa.

Semoga negara kita tidak hanya sebagai penonton, dan bisa mengikuti bahkan melebihi negara negara tersebut, toh indonesia tidak kekurangan orang yang cerdas dan pintar. Indonesia hanya kurang dalam persatuannya saja terbukti ketika memasuki masa pemilihan presiden indonesia malah menjadi beberapa kubu.


emoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Gan


Tulisan : pemikiran TS
Gambar : google
Referensi : ini

2
4.2K
50
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84.2KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.