Kaskus

Female

  • Beranda
  • ...
  • Beauty
  • Hati-hati! Mahasiswi Ini Alami Hal Mengerikan karena Ekstensi Bulu Mata

miathermopolisAvatar border
TS
miathermopolis
Hati-hati! Mahasiswi Ini Alami Hal Mengerikan karena Ekstensi Bulu Mata
Hati-hati! Mahasiswi Ini Alami Hal Mengerikan karena Ekstensi Bulu Mata
Dok. Twitter

Pakai ekstensi bulu mata memang jadi jalan pintas biar terlihat cantik. Tapi hati-hati, di belakangnya ada ancaman kesehatan yang mengerikan.

:ngeri

Dilansir BuzzFeed, seorang mashasiswi bernama Megan Rixson mengalami sakit yang begitu parah karena ekstensi bulu mata. 

Awalnya, dia datang ke sebuah salon untuk membeli ekstensi bula mata itu. Tanpa ragu, bulu palsu itu ditempelkan di bagian atas matanya.

Padahal, penempelan itu dilakukan oleh petugas salon yang berarti sudah biasa melakukan ekstensi bulu mata.

“Saat dia (petugas salon) melakukan yang pertama, mataku terasa tersengat. Tetapi, ia berkata jangan khawatir karena itu normal, dan mengatakan kepadaku untuk membuka mata," ungkap Megan.

Setelah itu, Megan tak bisa membuka matanya. Ia merasakan sesuatu yang panas, seakan-akan kelopak matanya terbakar.

“Setelah dia memasangnya, aku terbaring di kasur dan mataku tidak dapat membuka. Aku mengatakan kalau ini tidak normal, dia tetap berkata kalau aku akan baik-baik saja," imbuhnya. 

Setelah itu, mata Megan bengkak. Air mata seakan tak terbendung terus mengucur. Megan selanjutnya memeriksakan kesehatan matanya ke dokter.
0
935
1
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Beauty
Beauty
KASKUS Official
5.4KThread9KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Ikuti KASKUS di
© 2026 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.