Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

partaioliangAvatar border
TS
partaioliang
Asal Mula Aliran Modifikasi Scrambler
Salam Jumpa...emoticon-Toastemoticon-Toast

 
Asal Mula Aliran Modifikasi Scrambler



Agan yang hobi motor pasti kenal dong sama istilah, cafe racer, chopper, jap style, dan scrambler? Yap itu merupakan aliran modifikasi motor Gan.


Di Indonesia, bikers atau modifikator motor biasanya lebih banyak yang memilih aliran cafe racer dan scrambler, walaupun chopper juga jadi salah satu yang diminati. Salah satunya presiden kita Jokowi Widodo yang punya motor beraliran chopper Gan.


Asal Mula Aliran Modifikasi Scrambler


Kalau ane sih lebih tertarik scrambler gan, soalnya selain keren motor scrambler bisa buat boncengan gan...haha

emoticon-Ngakak

Ngomongin soal scrambler gan, ane ada info asal mula munculnya gendre ini gan...

 


Quote:


 

Ternyata menarik juga ya gan, sejarah dibalik munculnya gendre scrambler...


Akan tetapi untuk zaman sekarang, aliran ini lebih memilih tampilan dibandingkan fungsinya Gan. Bahkan pabrikan motor dunia juga berlomba ngeluarin produk dengan tema scrambler. Sebut saja Ducati Scrambler, Triumph Bonneville Scrambler, Moto Guzzi V7 Stornello Scrambler, BMW RnineT Scrambler, Cleveland ACE Scrambler.


Asal Mula Aliran Modifikasi Scrambler


Apa sih yang membuat bikers Indonesia banyak yang tertarik sama gendre scrambler?


Selain dari yang ane sebutin diatas, alasan ane suka scrambler karena nyaman kalau dipakai sehari-hari atau buat jalan jauh Gan. Mungkin agan yang suka scrambler punya alasan sendiri kenapa suka aliran ini.





Boleh di share alasannya dibawah ya Gan...emoticon-2 Jempol




Salam hangat...emoticon-Siap Ganemoticon-Siap Gan


 
0
3.4K
4
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Otomotif
OtomotifKASKUS Official
27.8KThread15.7KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.