Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Sports
  • Gila Nih Gan, Gempa Leicester Guncang Premier League

priapemaluAvatar border
TS
priapemalu
Gila Nih Gan, Gempa Leicester Guncang Premier League
Salam gan ane balik lagi ya. Lama nggak nongol nih. Oiya gan, ane pertama-tama ngucapin belasungkawa sedalam-dalamnya atas Gempa Palu dan Donggala diikuti tsunami di Sulawesi Tengah yang melanda pada Jumat 28 September 2018. 

Ane berdoa semoga semua segera tertangani dengan baik, warga segera ketemu keluarga dan sahabatnya. Dan semua segera pulih dan normal. Pokoknya Palu dan Donggala bangkit kembali. Aaamiin.

Nih gan bicara soal gempa bumi, pada laga Premier League juga pernah loh terjadi gempa. Cuma gempa ini bukan disebabkan oleh aktivitas tektonik loh gan. Gempa bumi buatan manusia terjadi pada partai Leicester City versus Norwich. Tau nggak gan gempa itu muncul akibat fans The Foxes yang girang bukan kepalang merayakan gol sebiji dari Leanadro Ulloa dalam laga krusial di kandang Leicester, King Power Stadium, pada 27 Februari 2016 gan. 

Gila Nih Gan, Gempa Leicester Guncang Premier League

Begitu Ulloa melesakkan gol, sontak injakan, lonjakan, kepalan dan gelora 30 ribu fans The Foxes itu menggemuruh stadion gan. Gelora perayaan gol tunggal dalam partai itu membuat The Foxes bisa unggul lima poin atas peringkat kedua kala itu, Tottenham Hotspur. Gilak nggak gan ampe menghasilkan gempa!! emoticon-Wow 

Selebrasi suporter itu diukur oleh tim peneliti Universitas Leicester selama pertandingan itu gan. Tim peneliti ini mencatat selebrasi gelora fans Leicester itu menghasilkan gempa 0,3 skala Richter dalam rekaman seismograf. Emejing banget.

Nih gan lihat golnya Ulloa yang alhirnya dirayakan dengan gempa melenda: 




Alat tersebut ditanam di halaman sebuah sekolah yang tidak jauh dari kandang Leicester sebelum laga berlangsung. 

Tim peneliti bahkan mengukur getaran yang terjadi dalam duel kandang terbaru The Foxes saat melawan West Bromwich Albion di laga selanjutnya pada 1 Maret 2016. Laga ini sih, gempa yang dihasilkan lebih kecil, cuma 0,1 Skala Richter. Tapi tetap saja gan, ini gelora yang luar biasa. 

Gelora fans Leicester City kala melawan West Ham sebelum laga Leicester versis Norwich juga menghasilkan gempa 0,2 Skala Richter. 

Gila Nih Gan, Gempa Leicester Guncang Premier League

Inilah gan kekuatan dan gelora suporter gan, bisa-bisanya sampai menghasilkan getaran setara gempa kecil. emoticon-Ngacir Tubrukanemoticon-Ngacir Tubrukanemoticon-Ngaciremoticon-Ngacir Tubrukan

Memang pada musim 2015/2016 menjadi musim yang indah bagi Lecester. Musim gempa itu diakhiri dengan raihan titel juara Premier League dengan total 81 poin. Leicester menyempurnakan gempa bumi itu juara gan. Keren.emoticon-thumbsupemoticon-thumbsupemoticon-thumbsup

Udah ya gan, ane cuma pesen gan mari doakan korban dan keluarag terdampak Gempa di Palu dan Donggala. Moga mereka bangkit segera ya.
0
1.2K
1
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sports
SportsKASKUS Official
23.3KThread11.9KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.