Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sobryAvatar border
TS
sobry
Manfaat Ninjutsu Bagi Anak Dan Remaja
Seni beladiri ninjutsu yang dikenalkan oleh Bujinkan mempunyai banyak sekali manfaat untuk anak-anak. Meskipun seni beladiri ini pada zaman edo digunakan sebagai ilmu perang ninja dan samurai namun bisa juga diajarkan ke anak-anak dan remaja. Berikut adalah beberapa manfaat ninjutsu bagi anak dan remaja:

1. Meningkatkan ketrampilan motorik sehingga selaras antara pikiran dan tubuh. Bujinkan ninjutsu dengan gerakannya yang halus dan kental dengan tehnik-tehnik tradisional jepang dapat menjadikan motorik anak lebih luwes. Tentu saja setiap orang tua ingin anaknya berkembang dengan sehat dan cerdas.

2.Menyeimbangkan otak kanan dan kiri. Pergerakan badan bisa mempengaruhi kinerja otak kanan dan kiri. Dalam Bujinkan anak akan menghafal banyak kata dan kamae serta mempraktekkannya dalam langkah dan gerak.

3.Menstabilkan emosi. Dalam latihan bujinkan dilaksanakan dengan suasana yang fun dan menyenangkan di bawah asuhan sensei yang berpengalaman. Juga dengan teman sejawat atau senpai senior yang akan berinteraksi bersama mempelajari kata demi kata, kamae, jurus dan sejarah akan membuat emosi seorang anak atau remaja lebih stabil. Ini juga bermanfaat mengurangi kenakalan remaja.

4. Anak dan remaja menjadi disiplin.
Di bawah asuhan sensei bujinkan , anak akan terlatih mengikuti perintah melakukan gerakan-gerakan beladiri. Sehingga anak akan disiplin.

5. Memiliki ketrampilan beladiri yang bisa dibanggakan orang tua dan bermanfaat jika ada apa- apa di jalan.

Bagi orang tua sudah bisa menyemangati putra-putrinya belajar Ninjutsu Bujinkan. Adapun tempat latihan ninjutsu Bujinkan di Yogya adalah :

Bujinkan Kotarao Dojo UII
Tempat : auditorium UII Jalan kaliurang km 14.5 Yogyakarta.
Jadwal latihan :
Selasa : pukul 19.30-20.30
Kamis : pukul 19.30-20.30
Jumat : pukul 16.00-17.30
Sabtu : pukul 16.00-17.30

Kontak : Sensei Hariyadi : +6289505010124

Bujinkan Kotaro Dojo cabang pingit :
Tempat : Gedung Serba Guna Jl. Zeni tentara pelajar no.3 (Barat Pasar Pingit ), Yogyakarta

Jadwal : Senin pukul 15.30-17.30
Rabu pukul 15.30-17.30
Kamis pukul 15.30-17.30

Senpai mas Mo 087738209581

Ganbatte



Sumber : www.bghomeshopping.com
Diubah oleh sobry 18-03-2017 02:52
tien212700Avatar border
tien212700 memberi reputasi
1
3.6K
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Martial Arts
Martial ArtsKASKUS Official
637Thread1.6KAnggota
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.