Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

akzeoAvatar border
TS
akzeo
Sebenarnya apa sih arti keadilan?


Dear All, saya mau sedikit share tentang pemikiran saya tentang keadilan. Dan gomongin soal KEADILAN, menurut saya kita hidup itu HARUS siap menerima KETIDAK-ADILAN.

Q: Loh? Kenapa?

A: Ya, karena tidak ada manusia yg benar-benar ADIL.

Q: Lalu apa arti KEADILAN?

A: KEADILAN itu adalah ketika kita berada di posisi yg diuntungkan dalam sebuah ketidakadilan.

Q: Maksudnya? Gak paham boss.

A: Jadi begini, kita misalkan saja ya, dalam sebuah perusahaan, saya dan kamu berada dalam jabatan yg sama, masuknya bareng. Ada 3 kemungkinan disini.
1. Gaji sama, pasti akan ada yg menggerutu, "harusnya gaji saya lebih besar, saya bekerja lebih giat, dan gak pernah telat, bla bla bla." Begitu juga satu yg lain akan menggerutu juga, "Ya namanya jabatan sama, ya gajinya sama."
2. Gaji saya lebih tinggi, Anda pasti merasa ini TIDAK adil.
3. Gaji Anda lebih tinggi, Anda pasti bilang, "Ini adil-adil saja."

Q: (nelen linggis) Lalu kita harus bagaimana kalau kita berada dalam posisi yg tidak diuntungkan?

A: Perjuangin dong, kalau mampu, dan merasa itu bener, tapi kalau ragu tentang kebenaran, balikin aja sm Tuhan. Tuhan Maha Adil kok, tidak akan ada usaha kita yg sia-sia. Bisa jadi kita berusaha mati-matian untuk bisa beli motor Yam*ha Mio, Eh dikasihnya Fortuner. Permisalan aja sih meski agak aneh. Tapi maksud saya, Tuhan itu ngasih mana yg PANTAS buat kita.

Q: Lalu sebenernya, Tuhan itu ngasih apa yg kita INGINKAN atau yg kita BUTUHKAN?

A: Dua-duanya.

Selamat beraktifitas ya.

Hanya ingin berbagi pikiran.
Diubah oleh akzeo 16-08-2013 05:38
0
2.9K
14
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.1KThread83.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.