paraparadoxAvatar border
TS
paraparadox
Buku Sains Populer
Trit ini untuk mengakomodasi pembaca buku sains populer.

Apa itu sains populer? gampangnya buku-buku yang memuat unsur sains, tapi ditujukan bagi pembaca yang bukan saintis atau tidak punya dasar sains. Jadi jarang sampai dalam pembahasannya. Apalagi pakai rumus yang bikin mabok.

Mungkin yang lebih terkenal di Indonesia buku ini ya


Sayangnya setahu TS gak banyak buku beginian yang diterjemahkan ke Bahasa Indonesia.

Untuk rekomendasi, sila tengok laman ini
Code:
http://en.wikipedia.org/wiki/Royal_Society_Prizes_for_Science_Books

Kumpulan buku yang menang award, bisa dipilih

A Brief History of Time
Spoiler for a:

Mungkin buku sains populer paling laris di dunia, penulisnya : Stephen Hawking. Isinya fisika sepanjang yang kita tahu, dan jangan kuatir. Gak banyak rumusnya emoticon-Big Grin

The Elegant Universe
Spoiler for b:

Panduan untuk string theory, ditulis Brian Greene. Dokumenternya dapat Emmy

The Honors Class
Spoiler for c:

Tentang Hilbert problem, 23 masalah matematika yang ditelurkan David Hilbert dan orang yang memecahkannya.

Chaos: Making a New Science
Spoiler for d:

Tentang chaos theory, belum dibaca gan masih wishlist emoticon-Malu (S)

The Man Who Loved Only Numbers
Biografi Paul Erdos, meskipun harusnya ini biografi ada unsur matematikanya juga (Erdos matematikawan nyentrik, baca buku ini ane geleng geleng sendiri)

Prime Obsession
Spoiler for e:

Tentang Riemann Hypothesis, salah satu soal dari 23 yang disampaikan Hilbert, dan sampai sekarang masih belum terbukti. Setengahnya rumus matematika, setengahnya adalah sejarah.

-----yah itu contohnya. Selamat Berdiskusi dan memberi rekomendasi emoticon-Cendol (S)
Diubah oleh paraparadox 12-04-2013 04:09
0
13K
36
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Buku
BukuKASKUS Official
7.7KThread4KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.