Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

tamieyeAvatar border
TS
tamieye
5 Restaurant Dengan Lokasi Extream
Permisi agan dan aganwati
Ini thread ane kedua setelah kemarin sempet membuat thread sebelumnya, sekarang ane mae ngebahas soal

5 Restaurant Dengan Lokasi Extream


1. Dinning in the sky
Restoran ini sangat unik karena kita bisa merasakan bagaimana rasanya makan diketinggian 150 kaki. Restoran ini pertama kali buka di Belgia dan sekarang sudah beroperasi di Paris dan Las Vegas.
Spoiler for Gambar Dinning in the sky:


2. Toilet Restaurant
Restoran asal Taiwan yang bertemakan kamar mandi ini sudah menyebar hampir di seluruh asia. Lantai kamar mandi yang khas, dinding yang bergantungkan shower, kursi dari toilet bekas, dan peralatan makan yang bertemakan toilet menjadi ciri khas restoran ini.
Spoiler for Gambar toilet restaurant:


3. Waterfall Restaurant
Restoran yang berada di Philippines ini memiliki konsep tersendiri dalam melayani customernya, sensasi makan dibawah air terjun bisa dirasakan setiap pengunjung disini. Sambil makan berbasah-basahan kaki.
Spoiler for Gambar waterfall restaurant:


4. Nyotaimori
Nyotaimori yang mempunyai arti makanan di atas tubuh wanita. Makanan yang disediakan biasanya sashimi atau sushi. Sebelum seorang wanita dijadikan meja untuk sushi ada ritual-ritual yang harus dilakukan seperti dimandikan dengan sabun beraroma khusus dan diselesaikan dengan basuhan air dingin untuk mendinginkan tubuh supaya sushi layak ditaruh diatasnya. Sebelumnya para wanita ini juga melakukan pelatihan berbaring selama berjam-jam tanpa bergerak.
Spoiler for Gambar Nyotaimori:


5. Restaurant Ditengah Makam
Restoran yang berada di Ahmadad, India. Berdiri ditengah pemakaman yang diduga sebagai tempat peristirahatan terakhir seorang tokoh sufi beserta keluarganya pada abad ke 16.
Spoiler for Gambar:


SUMBER
Spoiler for sumber:


Segitu aja gan thread ane, sebagai agan dan aganwati yang baik. Setelah membaca thread ane ada baiknya meninggalkan jejak.
Dikasih emoticon-Blue Guy Cendol (L) boleh gan, tapi jangan emoticon-Blue Guy Bata (L) ya gan.

Diubah oleh tamieye 21-03-2013 14:26
0
3.3K
8
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread83.9KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.