Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

djondyAvatar border
TS
djondy
Bagaimana mengatasi kesedihan yang mendalam (Grief)
Grief (duka) artinya kehilangan yang sangat; hubungan, pekerjaan, masa muda, uang, dll.

Biasanya orang yang berumur sudah lebih biasa menghadapi hal ini karena mereka tahu bahwa ini adalah bagian yang tidak bisa dihindarkan dari kehidupan.

Kita memang tidak bisa menghindar dari hal ini tetapi kita BISA menghindar dari kerusakan yang ditimbulkan dari grief ini.

Inilah kebenarannya.

Kesedihan (grief) anda TIDAKLAH spesial. Jadi berhenti untuk berpikir bahwa andalah satu-satunya orang yang mengalami hal tersebut (contoh orang yang berpikir bahwa masalah dia adalah spesial akan berkata/berpikir seperti ini, "kamu tidak mengerti si apa yang saya alami", dll.)

Jika anda masih berpikir bahwa persoalan anda adalah persoalan yang spesial, sebenarnya anda sedang menolak bantuan dari orang luar.

Saya percaya masalah yang kita alami juga pasti orang lain alami, (Kejadiannya bisa berbeda-beda tetapi intinya sama; terlilit hutang, ditinggal orang yang kita kasihi) tetapi masalah ini tidaklah melebihi kekuatan manusia.

Untuk bisa PULIH dan melewati hal ini, anda BUTUH orang lain.

Mengasihani diri sendiri, atau segala kerusakan lainnya terjadi karena anda menjauhkan diri/mengiolasi diri anda sendiri dari lingkungan anda.

Anda seperti domba yang keluar dari kawanan domba, yang siap untuk diterkam pemangsa.

Tuhan mengasihi anda dan Dia sangat ingin menghibur anda. Dialah orang yang paling pertama ingin memulihkan anda dan caranya sangat ajaib, bisa dengan berbagai cara (teman, pemimpin, lingkungan, dll.)

1Kor 10:13b Sebab Allah setia dan karena itu Ia tidak akan membiarkan kamu dicobai melampaui kekuatanmu. Pada waktu kamu dicobai Ia akan memberikan kepadamu jalan ke luar, sehingga kamu dapat menanggungnya.

Life is a gift. Believe it
anasabilaAvatar border
anasabila memberi reputasi
1
729
1
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Stories from the Heart
Stories from the HeartKASKUS Official
31.6KThread42.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.