Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

dorangadgetAvatar border
TS
dorangadget
Rekomendasi Drone Murah, Mulai 300 Ribuan.
Wah udah hari sabtu ajah nih, admin mau bagi informasi nih, maklum admin sendiri juga penikmat drone, kali ini admin akan bagi - bagi informasi tentang harga harga drone. cocok sekali yang baru pertama kali mau menerbangkan drone loh. Range harganyapun juga masih terjangkau hehehe emoticon-Wowcantikemoticon-Big Grin

Langsung ajah, mari kita bahas hehehe. emoticon-I Love Indonesia.

6 Rekomendasi Drone Murah dengan Banyak Fitur.

Mari kita bahas drone yang kami rekomendasikan dengan Drone murah dengan banyak sekali fitur yang ada, kami merekomendasikan dengan fitur yang ditawarkan berbeda antar drone gadget. Sehingga tiap drone memiliki perbedaan fitur yang mencolok baik kamera, fitur, material dan masih banyak lagi.

Drone FIMI X8SE 2022 emoticon-I Love Indonesia

6 Rekomendasi Drone Murah, Mulai 300 Ribuan

Drone besutan FIMI Technology Ltd. Ini mulai banyak di pasarkan di Indonesia pada awal Tahun 2022 dimana drone ini memiliki kelebihan dimana memiliki transmisi system 10 Km, sehingga dapat menempuh jarak 10 KM. Memiliki sensor CMOS Sony ½ inch 48 MP juga memiliki teknologi untuk memotret dalam keadaan kurang cahaya. Kelebihannya lagi Drone ini memiliki daya teknologi yang dapat terbang di keadaan hujan dan bersalju, dimana drone ini memiliki arsitektur yang kedap terhadap material salju dan air. Harga Drone ini Sekitar 6 juta hinggah 7 jutaan.

Drone DJI Spark emoticon-I Love Indonesia


Drone yang memiliki ukuran cukup kecil ini diperuntukkan secara personal, memiliki gimbal 2-Axis dapat memberikan kemudahan untuk menaik turunkan kamera saat mengambil gambar selfie. Drone ini pula juga dapat diterangkan tanpa menggunakan remote bawaan. Akan tetapi jika kalain ingin menggunakan remote bawaan kalian bisa membeli paket pembelian flymore combo.


Fitur mode terbang yang tertanam dalam drone DJI spark ini juga beragam dari rocket, Helic, Active track, point of interst dan panorama. Serta memiliki varian warna antara lain merah, kuning, putih, hijau dan biru. Drone yang di bandrol 4 juta sampai 5 juta.

Drone SJRC F11 Pro emoticon-I Love Indonesia


Drone yang satu ini memang Drone keluaran terbaru dimana SJRC F11 Pro ini memiliki kelebihan yaitu memiliki kamera panorama 120 derajat dan memiliki kamera 2K. Mampu terbang 28 menit didalam kondisi battrai prima. Drone ini Mampu terbang hingga 1200 meter dari titik awal penerbangan. Selain itu juga sudah di dukung Wifi 5G FPV dimana penggunaan wifi ini mampu menstabilkan konektsi tanpa remote. Harganya di pasaran kisaran 1 juta hingga 2 juta rupiah ini.

MJX BUGS 16 Pro  emoticon-I Love Indonesia


Drone ini merupakan drone murah berikutnya, makin banyak beredar di Indonesia dikarenakan memang termasuk drone murah dipasarnya. Drone ini memiliki kelebihna yaitu sudah memiliki 3-Axis gimbal dimana kameranya dapat bergerak ketas kebawah, kanan kiri, dan rotasi sehingga memudahkan penggunanya untuk melakukan aktifitas pengambilan gambar. Selain itu juga memiliki resolusi 4K untuk pengambilan gambarnya. Selain itu juga memiliki fitur follow me, tap fly, Point of Interst dan Optical flow positioning. Tak lupa wifi 5G FPV juga sudah disematkan. Harga di pasar sendiri antara 3 juta hingga 4 jutaan.

Drone DJI Tello emoticon-I Love Indonesia


Drone keluaran perusahaan ini merupakan drone kategori paling murah dibandingankan produk lainnya, Drone ini di khususkan untuk mereka yang pertama memainkan drone, ukurannya sangat kecil sebesar telapak tangan orang dewasa sangat mudah untuk dibawa kemana mana, Drone ini juga bisa di koneksikan menggunakan smartphone. Bagi kalian yang pertama kali ingin menerbangkan drone rekomendasi sekali menggunakan drone ini. Harga dipasaran sekitar 2 jutaan.

Drone E68 4K Ultra emoticon-I Love Indonesia


Salah satu pendatang baru drone adalah drone Drone E68 4K Ultra, drone ini merupakan kategori drone mainan dan cocok sekali untuk yang baru pertma kali menerbangkan drone, kelebihan drone ini adalah harganya yang murah, gramasinya yang sangat ringan yaitu sekitar 200 gram sangat mudah di bawa kemana – mana. Harga di pasaran sekitar 300 ribu hingga 400 ribu, sudah termasuk remote pengendali dalam paket pembeliannya.


Gimana?, mau nyoba beli. Tapi kalau mau beli pastikan yah, bahwa drone yang mau di beli itu worthit, di judulnya tread ini, udah ane tulis drone murah. Jadinya semakin murah akan semakin sesuatu yang hilang hehehehe. Tapi cukuplah untuk kalian yang ingin belajar menerbangkan drone. emoticon-Big Grin

Sumber : https://dorangadget.com/6-rekomendas...ai-300-ribuan/
mr.g0g0n
kubelti3
pt.dln
pt.dln dan 10 lainnya memberi reputasi
9
6.2K
57
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Hobby & Community
Hobby & CommunityKASKUS Official
10.4KThread6.1KAnggota
Tampilkan semua post
regional.surgaAvatar border
regional.surga
#26
Ditempat ane banyak K-Drone... 😥😥😥
jasakurirjkt
dorangadget
dorangadget dan jasakurirjkt memberi reputasi
2
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.