Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

Rinka17Avatar border
TS
Rinka17
Anime tentang Game Online yang Lebih Baik dari Sword Art Online
Zaman sekarang ini, banyak anak muda yang mendekatkan diri kepada game online. Sejak Nexia diperkenalkan di warnet, demam Ragnarok, Rising Force, Emil Chronicle, dan masih ada lagi. Sebagian yang lain memainkan game yang berada diluar jangkauan anak warnet. Contohnya World of Warcraft dan Final Fantasy XIV.

Studio anime pun mengangkat cerita game online ke dalam sebuah serial anime. Salah satu yang sangat terkenal adalah Sword Art Online. Saking terkenalnya, Kirito pun bisa menggunakan ajian Bala Sewu seperti yang dilakukan oleh Naruto. Kirito ada dimana-mana.

Anime tentang Game Online yang Lebih Baik dari Sword Art Online
Keberadaan Sword Art Online seolah-olah membuat para penggemar anime melupakan anime lain yang menceritakan tentang game online. Apa sajakah anime yang terlupakan itu?

Spoiler for .Hack//:


Spoiler for Corrector Yui:


Ini sebenarnya tontonan hari Minggu waktu aku berusia 16 tahun. Di kelas 1 SMA, dua anime ini menjadi buah bibir di sekolah. Di jam istirahat, orang-orang yang suka anime sering membicarakannya. Bahkan ada beberapa orang yang membaca manga-nya di sekolah. Yang paling disukai adalah .Hack//

Ingat masa-masa indah itu. Dimana aku masih mempunyai begitu banyak harapan, impian, dan keinginan. Dan sampai sekarang, sebagian dari itu sudah menjadi kenyataan.

Rindu masa-masa itu.

Anime tentang Game Online yang Lebih Baik dari Sword Art Online

Rinka
Diubah oleh Rinka17 02-10-2021 12:03
makola
EriksaRizkiM
jerrystreamer1
jerrystreamer1 dan 12 lainnya memberi reputasi
11
5.1K
52
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Anime & Manga Haven
Anime & Manga HavenKASKUS Official
6.6KThread8.6KAnggota
Tampilkan semua post
tsuyaaknotAvatar border
tsuyaaknot
#1
Pertamax saya amankan

Sao yah, awal rilis ane demen itu anime, keren gitu masuk dunia game, karena cuman rilis season 1 saat itu maka ane explore langsung ke light novelnya, awalnya menarik tapi lama kelamaan udah aneh ceritanya, akhirnya ane stop di arc eugeo itu.

Btw ane sama kaya ts demen banget ama dot hek, rela bolos sekolah demi ke rental ps mainin serinya di ps2, kala itu kalo ga salah seri dot hek GU.

Dulu jaman booming sao kan rame tuh, saat main gem online pasti bikin nick name, terpikirlah keinginan mau jadi Kirito sang Ksatria solo player, saat mau enter eh keluar tulisan "nick name sudah terpakai" jingan keduluan orang, oke kalau gitu pakai nomor aja, ternyata sama udah banyak yg makai wwww sat emang, akhirnya pakai nick andalan yaitu buluhidung wwwww
Diubah oleh tsuyaaknot 07-10-2021 04:20
Rinka17
Gailham
m.hanif.bashor
m.hanif.bashor dan 2 lainnya memberi reputasi
3
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.