Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sabanakamekAvatar border
TS
sabanakamek
Gedung Putih Klarifikasi Kapan Persisnya Presiden Trump Terinfeksi Covid-19
Gedung Putih Klarifikasi Kapan Persisnya Presiden Trump Terinfeksi Covid-19

Pihak Gedung Putih melaporkan bahwa dokter Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump salah bicara soal kapan persisnya Trump terinfeksi virus corona.
Sebelumnya, Dr Sean Conley yang merawat presiden Trump mengatakan, "Sekitar 72 jam setelah didiagnosa, pekan pertama Covid-19, 7-10 hari, adalah momen paling kritis dalam penyakit ini."



Ucapan itu kemudian mengundang sorotan dari banyak pihak, termasuk Editor BBC North American Jon Sopel dalam kicauannya di Twitter.



Quote:

Pada Sabtu (3/10/2020), Sopel menjabarkan bahwa Trump baru mengumumkan dia positif Covid-19 sekitar 36 jam yang lalu, atau pada Kamis malam waktu setempat (1/10/2020).



"Konfirmasi baru datang darinya pagi. Jadi, dia selama ini mengidap virus corona sejak Rabu (30/9/2020) dan Gedung Putih tak memberitahukannya?," kata dia. 


Seorang pejabat Gedung Putih mengatakan kepada wartawan bahwa Dr Sean Conley bermaksud mengatakan bahwa Trump berada pada "Hari ke-3" infeksi, dihitung mulai Kamis malam.

Gedung Putih juga mengatakan bahwa anggota lain dari tim medis Trump bermaksud mengatakan bahwa itu adalah "Hari ke-2" - bukan 48 jam - sejak obat eksperimental Regeneron diberikan kepada Trump.

Trump sendiri baru diterbangkan ke Rumah Sakit Militer Walter Reed pada Jumat petang waktu setempat (2/10/2020) setelah mengumumkan dirinya positif terinfeksi virus corona.

Referensi
nomorelies
eyefirst2
eyefirst2 dan nomorelies memberi reputasi
2
1.2K
21
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita Luar Negeri
Berita Luar NegeriKASKUS Official
79.3KThread11.3KAnggota
Tampilkan semua post
bontakkunAvatar border
bontakkun
#4
Gedung putih lockdown 14 hari gak?
jurumudi75
snoopze
cPOP
cPOP dan 2 lainnya memberi reputasi
3
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.