Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

MochiamochiaAvatar border
TS
Mochiamochia
Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain
Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Halo Agan Sista! masih semangat stay at home kah? semoga masih ya, demi keamanan jika tidak ada keperluan mendesak lebih baik tetap beraktifitas di rumah aja Gan. Berhubung saat ini kegiatan luar rumah sudah mulai di perbolehkan, tetap saja standar keamanan covid harus diterapkan ya, Gan. 

Seperti yang kita ketahui salah satu peralatan tempur menangkal Covid adalah Masker. Kali ini Ane mau kasi tips terutama buat Sista yang menggunakan Hijab, kadang suka bingung kan pas dapat pembagian masker di lampu merah atau dari kantor, dapatnya kok model masker yang cantol telinga.

Nah ini ada tips cepat ringkas tangkas seperti sulap mengubah masker telinga jadi masker yang ramah untuk hijab. Yuk langsung aja disimak Gan Sis.

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Jenis Masker telinga yang Ane ceritakan tadi penampakannya seperti ini, Gan. Masker ini paling sering kita peroleh pas ada donasi masker di lampu merah kan ya. Paling sering model yang kita dapat adalah model cantol telinga seperti ini.

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Trik untuk menyulap masker cantolan telinga ini menjadi masker khusus hijab terletak pada kawat dibagian depan masker ini, Gan. Tanpa membutuhkan bahan lain seperti gunting, benang, jarum apalagi karet kita bisa membuat masker telinga ini menjadi masker hijab. 

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Yuk kita mulai praktek. Caranya adalah sobek sedikit bagian ujung masker dan keluarkan kawat yang ada di dalam masker ini, Gan. Terlihat jelas penampakan kawat yang sudah hampir keluar seperti di foto ini ya, Gan.

 Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Kawat yang sudah berhasil kita lepas dari badan masker.

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Tahap selanjutnya, agan sista balik masker tadi hingga bagian tali cantolan terlihat. lalu kawat tadi kaitkan ke salah satu tali cantolan telinga dan pelintir sebanyak dua kali kawat tersebut hingga mengikat erat si tali cantolan telinga, Gan. 

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

aitkan lagi pada ujung satunya. lipat ujung kawat sebanyak dua kali agar lebih erat mengikat si tali cantolan hingga tak mudah lepas ya, Gan. Tenang aja, karena sifat kawat yang kaku maka akan terikat kuat pastinya.

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Taraaa...! masker ramah hijab sudah jadi dan siap dipakai. 

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Penampakan masker saat dipakai bidadari berhijab, Gan.

Sulap! Masker Telinga Jadi Masker Hijab Tanpa Alat Bantu Lain

Mudah sekali ya Agan Sista, jadi ga usah bingung lagi kalo dapat masker gratisan cantolan telinga, buat yang berhijab juga bisa pakai kok.  Meski demikian trik ini lebih baik digunakan saat darurat saja ya, karena kegunaan kawat pada masker ini juga untuk membuat masker lebih pas membungkus wajah kita, sehingga wajah lebih terlindung dari paparan virus dari luar.

Sekian trit DIY Life Hackandalan ane, jangan lupa cendol dan komen nya ya Agan Sista. Terimakasih mampirnya.

Sumber : opini pribadi 

Foto : dokpri

evywahyuni
erina79purba
Bgssusanto88
Bgssusanto88 dan 7 lainnya memberi reputasi
8
3.4K
14
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Do It Yourself
Do It YourselfKASKUS Official
1.5KThread1.2KAnggota
Tampilkan semua post
aceng.faniAvatar border
aceng.fani
#6
Itu kan alumunium nya buat pembentuk hidung
Malah di lepas
Knp ga pake kain tambahan, atau pakai tali yg masker bekas
Kreatif tp begok buat apa ?
Diubah oleh aceng.fani 24-07-2020 01:54
0
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.