Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • Sista
  • Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

piemliemAvatar border
TS
piemliem
Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat
Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Di era sekarang, semakin banyak penelitian-penelitian yang dilakukan untuk mendapatkan fakta-fakta menarik. Bahkan penelitian yang untuk sebagian orang masih dianggap hal sepele. Salah satunya ialah terungkapnya fakta-fakta baru seputar dunia medis yang dalam hal ini berkaitan dengan kesehatan payudara. Sebagai wanita, yang pastinya akan menjadi ibu tentunya harus sadar akan pentingnya menjaga kesehatan payudara.

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Namun tahu kah Kamu, ternyata kebiasaan sepele bisa memberikan dampak positif bagi payudara. Loh kok bisa??Seperti dilansir oleh The Benefits pada artikel Humaniora Berikut adalah manfaat tak mengenakan bra ketika tidur yang bisa menyehatkan payudaramu :

1. Memperlancar Peredaran Darah

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Bra akan membuat payudara mendapatkan tekanan. Selain itu, kawat atau pun karet yang melingkar disekeliling payudara akan menghambat sirkulasi darah. Jadi, melepas payudara akan menjaga sirkulasi darah tetap lancar.

2. Mencegah Masalah Pernapasan

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Mengenakan bra saat tidur akan menekan rongga dada. Hal ini akan membuat nafasmu seperti terengah. Bagi sebagian orang, mereka tak merasakan apa-apa. Namun mereka belum sadar, itu adalah karena mereka telah terbiasa. Cobalah tidur dengan tidak mengenakan bra rasakan sensasinya. Perbedaan ketika memakai bra dan saat melepasnya.

3. Mencegah Kanker

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Seperti yang sudah diulas sebelumnya, mengenakan bra berpengaruh pada sirkulasi darah. Penggunaan bra yang terlalu lama Darah itu sendiri merupakan akan menekan payudara sehingga aliran darah menjadi tidak lancar. Tentunya, wanita selalu mengenakannya ketika sedang beraktifitas. Setelah lama memakainya seharian, cobalah untuk melepaskannya ketika ingin tidur.

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Aliran darah yang tidak lancar tadi akan menyebabkan terhambatnya aliran getah bening. Seperti yang kita ketahui, getah bening merupakan sel yang akan melawan kanker pada tubuh. Bila saluran ini tersumbat, maka kemungkinan kanker akan semakin besar.

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Selain itu juga, melepaskan bra juga akan membantu menetralkan suhu jaringan agar tidak memicu tumbuhnya sel-sel secara berlebih yang justru akan menyebabkan kanker.


Itulah tadi informasi yang bisa Piem Liem berikan.

Tak disangka !!! Kebiasaan sepele ini membuat payudara tetap sehat

Jangan lupa like, Comment, and share yaa !!!


Sumber Gambar : Google.com

Diubah oleh piemliem 05-06-2020 20:52
Yunie87
widi2685
tien212700
tien212700 dan 4 lainnya memberi reputasi
5
1.1K
14
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sista
SistaKASKUS Official
4KThread7.7KAnggota
Tampilkan semua post
kudanil.laAvatar border
kudanil.la
#1
emang siii kalo mau tidur tuh baiknya gausah pake braa. udh gt bra kawat jg gaenak si ane udh lama ganti jd pake bra yg ga berkawat
Yunie87
Yunie87 memberi reputasi
1
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.