andika.1stravelAvatar border
TS
andika.1stravel
Viral Masker Tak Lagi Langka dan Mahal, Penimbun Rugi Miliaran Rupiah
Viral Masker Tak Lagi Langka dan Mahal, Penimbun Rugi Miliaran Rupiah



Suara.com - Stok masker dikabarkan telah kembali normal. Kabar gembira itu beredar di media sosial seusai salah seorang warganet bernama @ferdiriva mencuit tentang harga masker yang tak lagi mahal.

"Sudah banyak masker sekarang dan enggak mahal lagi. Ini cuma 9000-an isi 5 pcs. Kemaren sekotak isi 50 dijual 350 ribu," tulis @ferdirivia lewat Twitter.

Tak hanya itu, warganet yang merespon cuitan tersebut juga melaporkan fenomena masker murah di berbagai daerah, salah satunya seperti diungkapkan oleh @RifkysuryaJ.

"Bekasi udah berserakan cuma Rp 9 ribuan isi lima," tulisnya.

"Aku abis beli juga Rp 9.900,- di Indomaret," kata @novembergurll.


Harga masker diduga sudah kembali normal (Twitter).

"Baca ini langsung ke Indomaret, di Gandaria juga udah nih. Ada Redoxon pula yang kemarin susah dicari," tulis @ceulil.

Bahkan, salah seorang warganet mengatakan jika orang yang ia kenal menderita kerugian sebesar Rp 15 miliar akibat menyetok masker, hand sanitizer, dan thermometer gun.

"Supply udah kembali normal ya. Temen gue yang kemarin nyetok masker, hand sanitizer, thermogun cerita rugi 15M gara-gara stok sekarang mandek, mau jual mahal enggak laku, jual murah juga rugi," tulis @renaldypjs.

"Kemarin orang rumah sempet cerita, yang punya toko ***muka, udah mulai ngitung-ngitung rugi sampai 11M katanya, ada temen-temen yang udah infrared termometer juga pada rugi, udah turun drastis harganya," tulis @oktalinee.

++++++

Syukurlah sudah nggak langka lagiemoticon-Belgia
Diubah oleh andika.1stravel 27-04-2020 13:53
akubebe
stuv17
zachwaadzromare
zachwaadzromare dan 329 lainnya memberi reputasi
330
37.1K
666
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
670.9KThread40.8KAnggota
Tampilkan semua post
dramango2773Avatar border
dramango2773
#5
Terima kasih masker kain. Tanpamu masker medis tidak bakalan turun. Semoga bisa kayak dulu 15000 isi 50 lembar.emoticon-2 Jempol
loncengbiru.
haycal
crazzyid
crazzyid dan 82 lainnya memberi reputasi
83
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.