Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

  • Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Virus Corona; Yang Membunuh Manusia Covid-19 Atau Malah Rush Buying?

rukminiirawanAvatar border
TS
rukminiirawan
Virus Corona; Yang Membunuh Manusia Covid-19 Atau Malah Rush Buying?
Virus Corona; Yang Membunuh Manusia Covid-19 Atau Malah Rush Buying?
Liputan6.com


Masih segar diingatan, ketika beberapa media di akhir Maret lalu memberitakan pasangan suami isteri kedapatan tengah berbelanja di pusat perbelanjaan Gandaria City menggunakan Alat Pelindung Diri (APD) lengkap. Pasutri tersebut mendapat kecaman keras karena ADP seharusnya lebih dibutuhkan oleh tenaga-tenaga medis yang berjuang menyembuhkan para pasien positif covid-19, sedang stoknya yang kekurangan.

Sekelas Menteri Erick Tohir pun tak tinggal diam, ia geram dan  mengecam keras tindakan pasutri tersebut,  seperti tanggapannya "Tolong media kecam kelakuan seperti ini, sangat menyakitkan" ujarnya kapada wartawan (29/3)

Virus Corona; Yang Membunuh Manusia Covid-19 Atau Malah Rush Buying?
hitekno.com

Dilapangan sendiri, ketersediaan Alat Pelindung Diri (ADP) masih terasa sangat kurang bagi tenaga medis yang harus bertatap diri langsung dengan pasien positif Covid-19. Menurut ketua Ikatan Dokter Indonesia, Daeng M Faqih salah satu yang menyebabkan banyaknya para medis terpapar Covid-19 adalah karena sangat kurangnya ADP, hingga karena kurangnya ADP tersebut menyebabkan banyak yang memodifikasi hingga memakai jas hujan, padahal jas hujan pun beresiko tidak akan sepenuhnya mencegah penularan. 



Virus Corona; Yang Membunuh Manusia Covid-19 Atau Malah Rush Buying?
Republika.com

Sangat menyakitkan hati sekali melihat pasutri tersebut menggunakan APD lengkap untuk sekedar berbelanja dan melindungi diri dari terpaparnya pandemi, disaat para medis justru kekurangan. 

Quote:



Semenjak pandemi ini menyebar dan meluas, masker, sembako, sabun pencuci tangan, handsanitizer, alat pengukur suhu tubuh, semua diborong oleh yang punya uang. Gak apa-apa , kan kita ada uang, ya kita belanja dong, kalimat itu benar adanya, tetapi tidak bijak bila dilakukan. Pertama ekonomi akan terganggu jika permintaan barang naik dan melonjak maka barang akan menjadi langka, dan jika langka harganya pun akan mahal. kedua, melukai hati saudara-saudara kita yang juga ingin membeli tetapi terlambat memiliki uang, hingga ketika sudah mau membali, barangnya habis atau harganya yang melonjak. 

Quote:


Tetapi tidak semuanya begitu , masih ada banyak tokoh, orang, badan dan lain-lain yang menunjukkan diri sebagai yang peduli ditengah pandemi ini. Tidak ingin sehat sendirian, kira-kira begitulah motivasinya.

Cukup Covid-19 yang merepotkan kita, jangan lagi soal panic ataupun rush buying emoticon-Smilie





Spoiler for Sumber:


sebelahblog
RideatInFinem
onik
onik dan 184 lainnya memberi reputasi
185
5.9K
138
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.3KThread84.3KAnggota
Tampilkan semua post
elvisharcherAvatar border
elvisharcher
#7
Saya tidak setuju. Bukan rush buying.
Yang membunuh manusia adalah berhentinya ekonomi jika semua orang dilarang keluar rumah, tanpa bantuan ke masyarakat bawah.

Kelas menengah punya tabungan untuk support hidup paling tidak 4-6 bulan ke depan.
Tapi tidak demikian dengan masyarakat bawah.

Orang yang hidup dari pendapatan hari-ke-hari, misalnya ibu-ibu yg berjualan nasi pecel di seberang stasiun kereta, abang yang mendorong gerobak bakso, abang siomay mengayuh sepeda, tukang tambal ban, dll. tidak lagi memperoleh pendapatan untuk memberi makan keluarga.

Itu yang kena duluan.

Mereka bisa mati kelaparan, atau jadi buas mengambil benda yang bukan miliknya demi sesuap nasi anaknya yang belum makan apa-apa dalam tiga hari.
Jika dalam skala besar dan tidak bisa dikontrol, bisa terjadi kerusuhan dan anarki yang tentu saja menelan korban jiwa.

emoticon-norose
ngrh93
mulivw
muhammadafdal15
muhammadafdal15 dan 17 lainnya memberi reputasi
18
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.