Kaskus

Story

amikurniaAvatar border
TS
amikurnia
Playboy's Diary ( Based On True Story )
Playboy's Diary ( Based On True Story )


Sepenggal kisah masa lalu berdasarkan pengalaman pribadi si penulis.

Bukan kisah percintaan pada umumnya dan ini hanyalah sebuah kisah cerita.

Saya harap sekiranya para kaskuser sekalian bisa dan dapat menghargai kisah hidup dan karya orang lain emoticon-shakehand




Quote:



Quote:
Diubah oleh amikurnia 04-08-2019 04:45
wanitatangguh93Avatar border
bukhoriganAvatar border
meydiariandiAvatar border
meydiariandi dan 17 lainnya memberi reputasi
18
14.7K
145
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Stories from the Heart
Stories from the Heart
KASKUS Official
32.7KThread52.2KAnggota
Tampilkan semua post
amikurniaAvatar border
TS
amikurnia
#83
Listen first before read this part.



Quote:


"Pras, kamu mau kirim salam ke siapa?" Tanyaku sambil mendengarkan radio Mahameru Kediri.

"Ada deh, ntar juga tahu sendiri" Kata Pras sambil nyengir ngledek.

"Okay, Aku juga ngirim lagu kok" Kataku sambil tersenyum lebar.

Kebetulan temanku si Prasetyo menginap dirumahku. Malam sehabis pukul 21.00, merupakan sebuah acara radio yang Aku nanti-nantikan. Program acara ini menampilkan lagu-lagu mancanegara yang old alias jadul.

Sekalian kita bisa kirim salam, karena pada tahun itu mengirim pesan elektronik secara singkat hanya bisa melalui SMS. Handphonenya juga masih jadul alias monochrome dan nadanya masih midi.

Lalu Aku pun mencoba untuk mengirim sebuah pesan dan request sebuah lagu, lagunya udah ada diatas. Lalu Aku mencoba untuk mengirimkan pesan.

Kira-kira setengah jam kemudian Aku pun menunggu tak lama kemudian. "Ini dari Ami pesannya buat yang ngerasa alias yang merasa, semoga sehat selalu dan ingat kepadaku, requestnya lagu Boulevard"

Tak ayal request pesan beberapa temanku pun juga disiarkannya. Merupakan sebuah pengalaman dan kenangan malam yang berkesan, yaitu mengirimkan sebuah pesan maupun kesan terhadap pujaan hati maupun teman atau kerabat.

Kadang waktu hari valentine ada event lomba yang disiarkan oleh radio, hadiahnya berupa coklat. Ada temanku yang mendapat hadiahnya lalu dikasih ke pacarnya sebagai ungkapan rasa kasih sayang dan juga kebanggaan karena memenangkan lomba.
Diubah oleh amikurnia 10-08-2019 16:21
i4munited
yusufchauza
dany.agus
dany.agus dan 3 lainnya memberi reputasi
4
Ikuti KASKUS di
© 2026 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.