Kaskus

Story

prestant18Avatar border
TS
prestant18
Life story: horor, drama, kisah seorang perantau (lanjutan) [TAMAT]
Life story: horor, drama, kisah seorang perantau (lanjutan) [TAMAT]

CREDIT PICT: AGAN CATUR SAPUTRA

assalamualaikum

selamat siang kaskusers,

ane akan melanjutkan cerita dari thread ane sebelumnya.
untuk readers yang belum membaca kisah sebelumnya, silahkan baca di kisah keluarga perantau.
untuk cerita tentang perjalanan hidup dimana ane sudah mandiri,
cerita tersebut akan ane link dibawah,
selamat menikmati.... :emoticon-Rate 5 Star

1. the beggining
2. tanah pertama
3. rumah pakdhe
4. kerja
5. belajar mengendalikan diri
6. desi
7. panggilan tes
8. Training
9. nilai dari sebuah perjalanan
10. misteri baung part 1
11. misteri baung part 2
12. misteri baung part 3
13. misteri baung part 4
14. mister baung part 5
15. misteri baung last part
16. perkenalan
17 teror
18. shita
19. shita 2
20. fighting
21. rendi
22. drama[belajar dewasa]
23. finally, we are. . .
24. another side from shita
25. moments
26. crash
27. about rendi
28. perpisahan 1
29. suasana baru
30. quality time 1
31. quality time 2
32. :'(
33. last memories of shita
34. TAKDIR
35. sisi gelapku
36. misteri mimpi nyata 1
37. misteri mimpi nyata 2
38. misteri mimpi nyata 3
39. resolusi
40. arah perubahan
41. rumah mas malik 1
42. rumah mas malik 2
43. rumah mas malik 3
44. rumah mas malik 4
45. maung dan mbah
46. rumah mas malik last chapter
47. sheryi 1
48. sheryl 2
49. djakarta; first impression
50. pemberitahuan
51. samapta
52. 2nd test
53. jangan sok
54. masa peralihan
55. tes kerja lagii
56. UPDATE SPESIAL TENTANG CV
57. indonesia
58. misteri divisi siang 1
59. misteri divisi siang 2 ( the story )
60. misteri divisi siang ( last part )
61. kematian itu pasti
62. PHK
63. adikku bernama dian 1
64. adikku bernama dian 2
65. titik balik
66. terus berjuang!!
67. SEMANGAT MERDEKA SAUDARAKU!
68. OJT 1
69. OJT 2
70. adek 1
71. adek 2
72. tulungagung, wecome to the jungle
73. pengalaman misteri baru
74. traveling with shita's family, [sakit]
75. she is. . .
76. hujan sore itu
77. aku ingin memastikan
78. sheryl's stories 1
79. sheryl's stories 2
80. sheryl's stories 3
81. my choice is, ,
82. teror 1; mabuk
83. alasanku memilih
84. teror 2, santet 1
85. teror 2, santet 2
86. karena kamu berbeda
87. teror 3, gangguan semakin berat
88. teror4, akhir
89. mimpi
90. hari yang dinanti nanti??
91. pertengkaran 1, fakta
92. pertengkaran 2, itu bukan kamu yang kukenal
93. PERTENGKARAN 3, AKHIR
94. SHERYL; FINAL CHAPTER
95. EPILOG
Diubah oleh prestant18 09-10-2017 03:30
cibuyaaAvatar border
arrasyid.pd988Avatar border
zoekyvalkryeAvatar border
zoekyvalkrye dan 65 lainnya memberi reputasi
62
1.3M
3K
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Stories from the Heart
Stories from the Heart
KASKUS Official
32.7KThread52.2KAnggota
Tampilkan semua post
prestant18Avatar border
TS
prestant18
#1775
adek 2
sheryl: " nggak papa mas, , bener kata mas tiyo, waktu itu aku memang masih kecil, masih belum memahami perkataane sampean, jadi aku nangkepnya langsung marah aja "
aku: " tapi ya aku emang keterlaluan juga si cara ngomonge, , hehe, maaf ya? "
sheryl: " iya mas, sudah tak maafkan "

aku tersenyum mendengar jawaban dari sheryl.
dia juga tersenyum dengan malu malu.

sheryl: " kemaren pas sampean pulang, mamah cerita banyak tentang apa yang beliau dengar dari mas tiyo, , ternyata hidup mas tiyo kemarin berat ya? "
aku: " emang mamah ceritanya gimana? "
sheryl: " yaa cerita,, yang mas tiyo hapenya hilang, terus nganggur, jadi tukang AC, sampe kerja di pabrik yang lingkungannya nggak banget "
aku: " terus terus? "
sheryl: " terus sama gimana mas tiyo selalu bertahan dengan perasaan yang sama kepada embak selama ini, , , gila, kok bisa sih mas? "

aku tersenyum mendengar pertanyaannya.
wajah sheryl kini nampak antusias, berbeda dari tadi yang masih malu malu.
sheryl yang kukenal sudah kembali.
tak lama, pesanan kami datang,
kami mencoba sedikit camilan yang sudah dihidangkan.

aku: " yaa, , gimana ya jelasinnya. bingung aku "
sheryl: " kok bingung mas? "
aku: " soalnya walau sudah empat tahun shita meninggal, perasaanku kepadanya masih sama seperti dulu "
sheryl: " berarti sampean belum ikhlas? "
aku: " sudah dong, aku sudah ikhlas, kasian shita kalu nggak ikhlas "
sheryl: " lha terus? "
aku: " ya pada intinya, sampai detik ini, aku masih mencintai almarhumah mbak e sampean dek, , hanya saja perasaan itu sudah berada di tahap yang berbeda,
sosoknya di dalam hatiku sudah seperti terpatri, dan nggak bisa lepas "
sheryl: " berarti mas tiyo nggak bisa menerima kehadiran wanita lain dong kalau gitu? "
aku: " bisa dek, cuma mungkin belum nemu aja "
sheryl: " kalau umpama sudah ketemu, apa nggak jahat mas? "
aku: " jahat gimana? "
sheryl: " ya jahat? perasaan mas tiyo nggak mungkin sama to? pasti masih ingat embak "
aku: " kalau menurutku enggak sih dek, , shita adalah bagian dari masa lalu, dan aku masih memiliki perjalanan hidup kedepan.
kelak jika aku menemukan sosok penggantinya, insyaAllah aku akan mencintainya sebesar cintaku sama mbak shita. "

sheryl berungut sungut mendengar penuturanku.

aku: " eh, lha kok aku di interogasi to? "
sheryl: " hehe, maaf mas, , habisnya aku kebawa cerita mamah sih "
aku: " ah, mamah pasti lebay critane "
sheryl: " wih, tak bilangin mamah lho "
aku: " monggo, wek "

aku melet kepada sheryl.
sedangkan dia tertawa lepas.

aku: " eh, lha yang kemaren itu pacarmu dek? "

sheryl berhenti tertawa, ekspresinya berubah.

aku: " ciye, wes gede, iso pacaran saiki "

sheryl hanya bersemu merah mendengar ledekanku.
melihat perubahan wajah sheryl,
entah kok hatiku sedikit gimana gitu.

sheryl: " gimana menurut mas tiyo? "

ditanya begitu aku jadi bingung.

aku: " lha tanya aku, aku nggak kenal dek, mana bisa menilai "
sheryl: " kali aja sampean bisa menilai "
aku: " nggak ah, aku nggak suka menilai dari pandangan pertama, takut salah "
sheryl: " iya deh, , "
aku: " satu kuliahan emang? "
sheryl: " iya mas "
aku: " sudah lama? "
sheryl: " belum si, baru dua minggu "

aku kembali diam.
hendak bertanya lagi, tapi takut dikira terlalu banyak ingin tau.

aku: " yaah, , pesenku sih, tetap jaga diri baik baik, cintai seseorang sewajarnya saja, , kalau terlalu dalam rasanya sakitnya juga nanti akan terasa dalam "
sheryl: " udah pernah ngerasain "
aku: " hah? apa dek? "
sheryl: " ah, enggak, , lanjut lanjut, maaf, hihi "

aku agak gondok juga karena dipotong.

aku: " ya pokoknya itulah, , jaga dirimu baik baik, kamu harus bisa membedakan benar dan salah, patut dan tidak, , ada etika dan norma yang harus tetap kamu pegang, soalnya kamu perempuan "
sheryl: " iya mas "
aku: " aku berpesan gini karena pepatah bijak berkata, " rusaknya suatu kaum dimulai dari rusaknya para wanita kaum tersebut "
sheryl: " kok bisa mas? "
aku: " bisa dong, , wanita kan akan jadi ibu, , kalau si ibu sendiri sudah rusak, rusak pola pikir, rusak attitudenya, , anak anaknya kelak akan meniru apa yang dilakukan si ibu sebagai madrasah pertama "
sheryl: " iya juga sih, , tapi tomi baik kok mas "

aku tersenyum.

aku: " ya alhamdulillah kalau baik, semoga benar benar baik dan tidak hanya terlihat baik karena masih di awal hubungan ya dek "
sheryl: " kok gitu ngomongnya? katanya nggak mau menilai seseorang dari pandangan pertama? "
aku: " enggak, aku nggak menilai, cuma mengingatkan, , namanya orang pas lagi jatuh cinta itu, yang baik akan trlihat bersinar, dan yang buruk akan dimaafkan oleh besarnya rasa cinta, istilahnya, kalau cinta, tai kucing itu rasa coklat dek "
sheryl: " iya mas "

sheryl nampak kurang setuju dengan perkataanku.
aku jadi merasa sungkan.
dikira aku melarangnya berhubungan dengan tomi.

aku: " jangan salah sangka ya dek, kamu kadang kadang dimasukin hati semua sih "
sheryl: " mm, , enggak kok mas, semoga tomi memang orang baik "

aku meminum pesananku dan menghabiskan camilan terakhir dari piring.
percakapan kami malam itu rupanya tak berasa.
akupun berinisiatif mengakhiri pertemuan kami ini.
kasihan kalau pulangnya terlalu larut,
aku juga sungkan kalau meminjam motor terlalu lama.

kami bangkit dan beranjak untuk membayar makanan tadi.
sheryl sempat mengambil dompet dari tasnya, namun kularang.
kubayar pesanan kami, dan kamipun berpisah.
mulai hari ini,
sepertinya aku jadi seorang kakak bagi sheryl.
segala perasaan tidak suka dan tidak nyaman kepada tomi sudah kutepiskan jauh jauh.

( bersambung )
BALI999
jenggalasunyi
symoel08
symoel08 dan 11 lainnya memberi reputasi
12
Ikuti KASKUS di
© 2026 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.