Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

p0congkaskusAvatar border
TS
p0congkaskus
Makam p0congkaskus | Hidup Hanya Sementara

Gnothi Seauthon

Makam p0congkaskus | Hidup Hanya Sementara

Salam Kenal Semuanya

Bersyukurlah bagi yang masih hidup
Bersyukurlah bagi yang masih sehat
Ingatlah hidup hanya sementara
Dan kematian adalah keniscayaan
Kematian akan menghampiri siapapun
Kaya,Miskin,Ganteng,Cantik,Jelek,Buruh,Raja,Presiden dan siapapun tidak akan bisa menolak kematian jika ia telah datang

Semoga kita semua senantiasa bermanfaat untuk siapapun kapanpun dimanapun
Semoga kita semua tidak mati tanpa suatu peninggalan yang bermanfaat

Twitter :
@p0congkaskus
@akbarpathur


KOLEKSI PUISI
Quote:

Telah
Antara Timur dan Barat


Diubah oleh p0congkaskus 31-05-2014 19:34
3
4.8K
61
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Poetry
PoetryKASKUS Official
6.1KThread5.9KAnggota
Tampilkan semua post
p0congkaskusAvatar border
TS
p0congkaskus
#10


PUKUL 10

Sedikit membuat mata layu
Sedikit membuat dadaku beku
Tapi kadang mencair
Buat ku ingin sentuh manismu, sayangku

Teriak tanpa suara
Sunyi makin terasa ramai
Datang damai melambai hati
Nafas tak selera melihatmu , Manisku

Enggan jantung ini berdetak
Enggan kedipkan mata
Enggan mengusir diri menjauh
Wahai waktu, berhentilah

Wahai yang bercorak bajunya
Wahai yang selalu cekung bibirnya
Penerang gelapku
Penghangat dinginku
Hinalah diriku sehina dari apa yang paling hina
Dan ku puji dirimu sepuji bunga dari bunga yang paling puji

3
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.