Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

berwinAvatar border
TS
berwin
Anda Bertanya Berwin Menjawab - Edisi 2013
Semua macam pertanyaan boleh ditanyakan di thread ini.

Tidak semua pertanyaan akan dijawab.

Thread memakai sistem buka tutup, kapan buka dan kapan tutup tidak pasti karena tidak ada yang pasti selain ketidakpastian itu sendiri.


Thread2x sebelumnya :

http://www.kaskus.co.id/thread/5087d...rwin-menjawab/

http://www.kaskus.co.id/thread/00000...awab---part-2/

http://archive.kaskus.co.id/thread/13502542/
Diubah oleh berwin 02-01-2013 05:44
RioTheKnoxville
pakisal212
pakisal212 dan RioTheKnoxville memberi reputasi
2
562.3K
10K
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Debate Club
Debate Club
8.2KThread3.6KAnggota
Tampilkan semua post
berwinAvatar border
TS
berwin
#1849
Quote:


1. Logika dari bisnis asuransi adalah bahwa tidak mungkin semua orang mengalami hal yang sama pada saat yang bersamaan.

Perusahaan asuransi itu akan menilai berapa besar persentase kemungkinan suatu hal itu terjadi dan itu yg akan menentukan berapa besar premi yang harus kamu bayarkan.

Dilain sisi ada perusahaan asuransi yang menerapkan Force Majeure, jika suatu keadaan terjadi diluar kuasa manusa mengendalikan, semisal gempa bumi, etc, maka kecuali kamu mengambil asuransi force majeure maka kerugian kamu tidak diganti.

Semisal jg setelah thn 1998, karena kemungkian terjadinya kerusuhan saat itu tinggi maka ada klausul asuransi yang mengatakan kalau terjadi kerusakan/kehilangan akibat kerusuhan maka asuransi tidak bertanggung jawab.

Intinya asuransi hanya bisa menjamin sesuatu yang kemungkinan terjadinya cukup rendah untuk terjadi pada saat yang bersamaan pada banyak orang.

Namun kadang2x tidak begitu salah satunya seperti yang terjadi sekarang ini.

Kamu tahu Prudential pada thn 1912 bangkrut gara2x harus bayar ganti rugi klaim asuransi kapal titanic dan penumpangnya ?

Tp mereka ingin menjaga nama baik dan ttp membayar walaupun harus nyicil puluhan tahun.

Nah kira2x seperti itulah bisnis asuransi walaupun jaman sekarang dengan berbagai macam instrumen finansial mereka dapat memperkecil resiko dan bahkan mendapatkan keuntungan jg apabila harus membayar klaim.



0
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.