- Beranda
- Sains & Teknologi
[Game] Build Your Own Civilization
...
TS
shojogun
[Game] Build Your Own Civilization
![[Game] Build Your Own Civilization](https://dl.kaskus.id/dl.dropbox.com/u/27405860/Kaskus/CivGame/Untitled-3.jpg)
Quote:
Aturan Dasar :
» Rules dasar subforum Educationberlaku disini
Akan ditambahkan atau diubah sewaktu - waktu bila diperlukan.
» Rules dasar subforum Educationberlaku disini
Akan ditambahkan atau diubah sewaktu - waktu bila diperlukan.
Quote:
Aturan Permainan :
» No junk post !! Postingan non-voting diperbolehkan selama postingannya tidak OOT dari game.
» Vote untuk opsi yang terbanyak akan menentukan pilihan aksi yang dipakai.
» Jika votingan sudah mencapai 5 post, ( meskipun lebih dari itu, voting tetap dihitung ), maka deskripsi & opsi selanjutnya sudah bisa dipost lagi.
» Format pemilihan opsi adalah sebagai berikut
» Untuk bagian alasan, tidak wajib tapi sangat dianjurkan untuk diisi.
» Harap tidak membuat deskripsi yang OOC ( Out of context ) untuk opsi pilihan <Isi Sendiri>
» Jikalau anda setuju dengan pilihan <Isi Sendiri>yang diajukan oleh pemain lain, cukup quote post tersebut. Sertakan alasan anda setuju dengannya bila perlu.
» Diharap tidak menggunakan klonengan !!
Akan ditambahkan atau diubah sewaktu - waktu bila diperlukan.
» No junk post !! Postingan non-voting diperbolehkan selama postingannya tidak OOT dari game.
» Vote untuk opsi yang terbanyak akan menentukan pilihan aksi yang dipakai.
» Jika votingan sudah mencapai 5 post, ( meskipun lebih dari itu, voting tetap dihitung ), maka deskripsi & opsi selanjutnya sudah bisa dipost lagi.
» Format pemilihan opsi adalah sebagai berikut
Saya memilih opsi <opsi yang dipilih>. <deskripsi>
Alasan :Karena...
*Contoh :
Saya memilih opsi A. Meningkatkan sektor pangan
Alasan : Karena stok makanan kurang
Alasan :Karena...
*Contoh :
Saya memilih opsi A. Meningkatkan sektor pangan
Alasan : Karena stok makanan kurang
» Untuk bagian alasan, tidak wajib tapi sangat dianjurkan untuk diisi.
» Harap tidak membuat deskripsi yang OOC ( Out of context ) untuk opsi pilihan <Isi Sendiri>
*Contoh : Mengebom negara musuh dengan ICBM di abad pertengahan.
» Jikalau anda setuju dengan pilihan <Isi Sendiri>yang diajukan oleh pemain lain, cukup quote post tersebut. Sertakan alasan anda setuju dengannya bila perlu.
» Diharap tidak menggunakan klonengan !!
Akan ditambahkan atau diubah sewaktu - waktu bila diperlukan.
Quote:
Pengantar :
Dulu saya pernah melihat permainan model Sid Meier's Civilizationdi sebuah forum luar, dan terpikir untuk mencoba mengimplementasikannya ke kaskus.
Saya pun mengajak teman - teman saya di lounge forum Sejarah & Xenology, dan ternyata permainannya berjalan cukup lancar & mengasyikkan. Sekarang saya ingin mengajak para kaskuser sekalian untuk ikut bermain.
Permainan ini sangat simpel, cukup baca deskripsi & cerita akan peradabanmu & pilih opsi yang saya sediakan, tunggu sampai vote mencapai batas yang diperlukan, dan saya akan memberikan deskripsi dan opsi - opsi baru lagi. Dengan memilih opsi - opsi ini, peradabanmu bisa mencapai kejayaan, ataupun terjajah oleh peradaban lain. Peserta permainan ini adalah semua kaskuser ( meskipun diharapkan tidak memakai klonengan untuk voting ).
Permainan akan dimulai dari zaman Neolitikum, periode awal timbulnya peradaban - peradaban tertua di dunia.
Apakah anda bisa membangun peradaban yang dapat menghadapi ujian dan cobaan dari waktu itu sendiri?
Dulu saya pernah melihat permainan model Sid Meier's Civilizationdi sebuah forum luar, dan terpikir untuk mencoba mengimplementasikannya ke kaskus.
Saya pun mengajak teman - teman saya di lounge forum Sejarah & Xenology, dan ternyata permainannya berjalan cukup lancar & mengasyikkan. Sekarang saya ingin mengajak para kaskuser sekalian untuk ikut bermain.
Permainan ini sangat simpel, cukup baca deskripsi & cerita akan peradabanmu & pilih opsi yang saya sediakan, tunggu sampai vote mencapai batas yang diperlukan, dan saya akan memberikan deskripsi dan opsi - opsi baru lagi. Dengan memilih opsi - opsi ini, peradabanmu bisa mencapai kejayaan, ataupun terjajah oleh peradaban lain. Peserta permainan ini adalah semua kaskuser ( meskipun diharapkan tidak memakai klonengan untuk voting ).
Permainan akan dimulai dari zaman Neolitikum, periode awal timbulnya peradaban - peradaban tertua di dunia.
Apakah anda bisa membangun peradaban yang dapat menghadapi ujian dan cobaan dari waktu itu sendiri?
Quote:
Ijin dari Mod samanosuke20
Quote:
Original Posted By samanosuke20►Oke deh...
semua postingan yang berhubung ama gamenya aku pindahin yah...
ke sains dan teknologi...
biar kalau rame bisa jadi alasan buat SF baru lg
sosial dan ekonomi
semua postingan yang berhubung ama gamenya aku pindahin yah...
ke sains dan teknologi...
biar kalau rame bisa jadi alasan buat SF baru lg
sosial dan ekonomi

Quote:
Original Posted By samanosuke20►Oke...
that's all...
for the game you can directly go to the new thread here
http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=15846885
(Game) Build Your Own Civilization
kalau mau diganti judulnya, atau mau reserved post kasih tahu aja..
that's all...
for the game you can directly go to the new thread here
http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=15846885
(Game) Build Your Own Civilization
kalau mau diganti judulnya, atau mau reserved post kasih tahu aja..

Quote:
Index :
The Journey Begins
ANNO I
ANNO II
ANNO III
ANNO IV
ANNO V
ANNO VI
Meeting the Yaggit-Bani
ANNO VII
ANNO VIII
ANNO IX
ANNO X
ANNO XI
ANNO XII
The Split
ANNO XIII
ANNO XIV
ANNO XV
New Dawn
ANNO XVI
ANNO XVII
ANNO XVIII
ANNO XIX
ANNO XX
ANNO XXI
ANNO XXII
ANNO XXIII
ANNO XXIV
Kingdom of Dacia
ANNO XXV
ANNO XXVI
ANNO XXVII
ANNO XXVIII
ANNO XXIX
ANNO XXX
The Journey Begins
ANNO I
ANNO II
ANNO III
ANNO IV
ANNO V
ANNO VI
Meeting the Yaggit-Bani
ANNO VII
ANNO VIII
ANNO IX
ANNO X
ANNO XI
ANNO XII
The Split
ANNO XIII
ANNO XIV
ANNO XV
New Dawn
ANNO XVI
ANNO XVII
ANNO XVIII
ANNO XIX
ANNO XX
ANNO XXI
ANNO XXII
ANNO XXIII
ANNO XXIV
Kingdom of Dacia
ANNO XXV
ANNO XXVI
ANNO XXVII
ANNO XXVIII
ANNO XXIX
ANNO XXX
0
34.2K
Kutip
749
Balasan
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sains & Teknologi
15.9KThread•13.5KAnggota
Tampilkan semua post
TS
shojogun
#518
Quote:
ANNO XXVI
Tahun : 111, bulan ke-8
Nama Peradaban : Kingdom of Dacia
![kaskus-image]()
Tahun : 111, bulan ke-8
Nama Peradaban : Kingdom of Dacia

Konsolidasi politik sudah selesai, posisimu sebagai sang penguasa pun semakin kuat. Kau pun kini duduk dengan gagah di tahta istanamu. Kau pun berpikir sudah saatnya menunjukkan taring Dacia ke dunia. Keesokan harinya, kau pun menyebarkan perintah perekrutan prajurit. Rakyat yang ingin berjuang untuk kerajaan dipanggil untuk menjadi pasukan baru kerajaan yang akan kau kepalai sendiri.
Sekitar 300 orang pun mendaftarkan diri mereka. Pelatihan yang keras pun dimulai, dan diawasi oleh Messanel, sang kapten Stratiari sendiri. Tidak banyak yang bertahan, dan akhirnya menyerah karena tekanan fisik dan mental yang berat. Mereka yang bertahan akhirnya direkrut menjadi pasukan pribadimu. Mereka memiliki tatapan yang mantap dan tajam, fisik yang solid, dan mental yang kuat. Mereka dipersenjatai dengan pedang lengkung yang gesit serta perisai yang kokoh. Kau pun menamakan mereka Rignaloi, untuk menghormati nama bangsamu yang lama.
Para Rignaloi ini pun akhirnya menjadi sebuah inspirasi bagi rakyatmu. Berkat ini, semakin banyak rakyatmu yang mendaftarkan diri untuk menjadi bagian dari militer kerajaan.
Sementara itu, kau berhasil merekrut seorang strategis muda yang berwawasan luas bernama Balthe. Selain seorang pemikir perang yang ulung, Balthe sendiri adalah seorang ilmuwan yang cerdas. Dia pun membuat sebuah mekanisme perang yang ditarik kuda bernama Chariot, atau kereta tempur yang siap membuat gebrakan dalam perang nantinya.
Apa yang akan kita lakukan sekarang, yang mulia raja?
A. Meningkatkan sektor pangan
B. Meningkatkan arsitektur
C. Meningkatkan persenjataan
D. Meningkatan sektor politik
E. Meningkatkan sektor spiritual
F. Mencari dan meneliti teknologi baru
G. Eksplorasi ke timur
H. Eksplorasi ke lautan
I. Ekspansi militer
J. Pergi menuju Khamose
K. <Isi sendiri>
Quote:
Statistik Bangsa
Sistem Pemerintahan : Monarki
Populasi : 3400
Makanan : Banyak
Persenjataan : Tombak tembaga, kapak tembaga, panah, perisai, kuda perang, baju zirah
Arsitektur : Rumah bata, jalan setapak, pelabuhan sederhana, palisade kayu, garnisun, persawahan, tambang, tembok pelindung, menara pelindung
Pasukan : 500 spearmen, 350 swordsman, 250 archer, 120 Stratiari, 200 chariot, 150 Rignaloi
Teknologi : Fishing, Farming, Pottery, Masonry, Mathematics, Calendar, Mining, Bronze Smelting, Sailing, Papermaking, Horseback Riding, Irrigation.
Komoditas : Bata, tembaga, ikan, jawawut, gandum, rami, kuda, sapi, domba, kambing
Agama : Penghormatan nenek moyang
Sistem Pemerintahan : Monarki
Populasi : 3400
Makanan : Banyak
Persenjataan : Tombak tembaga, kapak tembaga, panah, perisai, kuda perang, baju zirah
Arsitektur : Rumah bata, jalan setapak, pelabuhan sederhana, palisade kayu, garnisun, persawahan, tambang, tembok pelindung, menara pelindung
Pasukan : 500 spearmen, 350 swordsman, 250 archer, 120 Stratiari, 200 chariot, 150 Rignaloi
Teknologi : Fishing, Farming, Pottery, Masonry, Mathematics, Calendar, Mining, Bronze Smelting, Sailing, Papermaking, Horseback Riding, Irrigation.
Komoditas : Bata, tembaga, ikan, jawawut, gandum, rami, kuda, sapi, domba, kambing
Agama : Penghormatan nenek moyang
Quote:
Tokoh Penting
Messanel - Captain of Stratiari
Gared - Captain of Chariots
Alana - Queen
Balthe - Strategist
Messanel - Captain of Stratiari
Gared - Captain of Chariots
Alana - Queen
Balthe - Strategist
0
Kutip
Balas