Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kodok_mesemAvatar border
TS
kodok_mesem
Kreasi Orgonite Cantik (Orgonite dan Gifting II)
Dear Gifters dan Forsup kaskuser,

thread ini ada sebagai varian thread Pak Edo (aka Cloudbuster) : Orgonite dan Gifting, dengan mengkhususkan pd kreasi orgonite non tactical dengan segala "polesan" untuk mempercantik tampilan, hingga fungsi2 khusus.

Sesuai misi dari Baligifter.org, thread tsb lebih konsen kepada gifting alam menggunakan orgonite dengan bentuk paling standar (diameter 5 cm & tinggi 2 cm), juga dengan "ramuan" standar yaitu : serbuk logam (ex. bubut, non bubut), batu kwarsa & resin. Bentuk TB standar yang umum adalah bundar, namun bentuk lain bervolume sama bisa juga dikatakan sama seperti : kotak, dome (setengah bola) dan silinder.

Untuk itu, bagi rekan2 yang memiliki kreasi orgonite cantik bisa mempostingkan karyanya di thread ini dan dengan senang hati Pak Edo turut mereview karya Anda tsb. Bahkan, jika kita memiliki tips & trik dalam kerangka memproduksi orgonite cantik ini, silahkan disharingkan.

Yang termasuk kategori "Orgonite Cantik" misalkan :
  • bentuk non standar, seperti pendant, gantungan kunci, magnet kulkas, asbak, patung, benda-benda religi, dll
  • penambahan warna, glitter, dll
  • penambahan program khusus, seperti gbr symbol2 (sacred geometry, religi, reiki, crops circles), mantra/doa, dan keilmuan2 lain
  • penambahan batu kristal khusus selain kwarsa, dll


Kenapa Orgonite Cantik?

untuk menjawabnya, Anda bisa membaca sharing yg disampaikan Mas Lambang (aka TheMobs) di sana.

Sebagai catatan,
  • thread ini juga bisa digunakan sbg katalog orgonite cantik dari LN (sebagai inspirasi).

  • Produk karya anak bangsa yang dishare, boleh produk komersil namun mhn tdk menggunakan cara2 rumit (paduan kumparan rumit, dan sebangsanya) dgn maksud agar mudah ditiru oleh rekan2. Jika menggunakan ramuan adonan khusus, mohon disertakan bahan2 yg digunakan.

Selamat berkreasi, semoga terinspirasi dalam ber-orgonite serta semakin banyak gifter-gifter baru.

Salam baik,
Arya

Spoiler for DAFTAR ISI THREAD INI:

Thread INDUK : Orgonite dan Gifting, Pak Edo
0
84.8K
698
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Supranatural
SupranaturalKASKUS Official
15.6KThread11KAnggota
Tampilkan semua post
Suzaku MushaAvatar border
Suzaku Musha
#460
Quote:


Quote:



Terima kasih pak Edo emoticon-Smilie

bahan logamnya semua alumunium, beli plat alumunium yg biasa buat talang emoticon-Big Grin
semua plat lebarnya 80 cm, panjangnya dihitung per meter 35 rb.
saya cicil tiap harinya cuma buat motong alumuniumnya emoticon-Big Grin

kalau gold leafnya kalau masih berbentuk kertas, memang gampang sobek mas lambang.
saya pakai gold leafnya, saya jadikan lapisan di plat lembar alumunium, biasanya ada lem khususnya agar gold leaf nempel, tapi saya akali lemnya cuma pakai cat semprot,
disemprot di lembar alumunium, tunggu sebentar sampai setengah kering, baru tempelkan gold leafnya, sambil pakai kuas lembut diratakan.
kalau sudah nempel semua, disemprot lg pakai cat semprot clear, biar awet tidak sobek saat dipotong kecil2

Salam Rahayu emoticon-shakehand
0
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.