[Kupas Teknologi] Bunga Rampai mengenai Hard Disk, Flash Disk, dan Solid State Disk
Permisi masbro mau numpang tanya, Jenis data apakah yang menyebabkan HDD jadi cepet bad sector? Soalnya kulo abis beli HDD 1 TB WDC Black (Juni 2012) diisi film-film (non bokep... :Peace: :Peace:), ternyata pada akhir Agustus terpaksa kulo RMA karena bad sector parah banget dan banyak (kinerja ja...