TS
amekachi
Suka Makan Ceker Ayam Nggak Gansist? Ini 8 Manfaatnya bagi Kita
Suka Makan Ceker Ayam Nggak Gansist? Ini 8 Manfaatnya bagi Kita, Jika gemar Mengkonsumsinya!
Ada kalanya kita merasa kurang tertarik untuk menikmati ceker ayam. Namun di sisi lain, banyak orang yang sangat menyukai ceker ayam karena rasanya yang gurih dan teksturnya yang kenyal, membuatnya menjadi hidangan yang lezat.
Ceker ayam sering kali ditemukan dalam hidangan seperti mie ayam atau pangsit, yang membuatnya mudah diakses. Namun, yang mungkin tidak kita sadari adalah bahwa ceker ayam juga memiliki berbagai manfaat bagi kesehatan dan tubuh kita.
Selain rasanya yang enak, ceker ayam mengandung nutrisi yang baik untuk tubuh. Jadi, meskipun ada yang tidak disukai, ceker ayam tetap menjadi pilihan yang menarik untuk dinikmati.
Quote:
Berikut ini adalah manfaat mengonsumsi ceker ayam bagi seseorang:
1). Menjaga kesehatan kulit
2). Mengurangi nyeri sendi
3). Mencegah tulang keropos
4). Meringankan gejala sindrom iritasi usus besar
5). Menjaga kadar gula darah
6). Mencegah serangan jantung
7). Mencegah anemia
8). Mencegah gigi berlubang
Spoiler for :
Itulah 8 keuntungan yang bisa didapat dari mengonsumsi ceker ayam untuk kesehatan manusia ya gansist. Namun, tidak perlu memaksakan diri untuk mengonsumsinya, karena setiap orang memiliki selera yang berbeda-beda.
Beberapa orang mungkin merasa ragu atau bahkan tidak nyaman saat harus makan ceker ayam. Rasa geli, enek, atau jijik bisa membuat mereka enggan mencobanya, bahkan sampai merasa ingin muntah.
Meskipun demikian, seperti yang telah dijelaskan diatas, ceker ayam sebenarnya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Jika seseorang tidak ingin mengonsumsinya, ya tidak masalah, karena masih banyak pilihan makanan lain yang juga baik untuk kesehatan tubuh.
Sumber Tulisan dan Gambar:
detikHealth
Alodokter
MemoryExpress dan 41 lainnya memberi reputasi
42
1.3K
75
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Health
25KThread•11.5KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya