amekachiAvatar border
TS
amekachi
Selamat! Gaji PNS Tahun 2024 Naik Hari ini, Semoga makin Meningkat Kinerjanya!













Selamat! Gaji PNS Tahun 2024 Naik dan Cair Hari ini, Semoga Makin Meningkat Kinerjanya!

Ada kabar menggembirakan hari ini lho gansist, khususnya untuk orang Indonesia yang menjadi pegawai di pemerintahan dari mulai guru SD sampai pejabat. Dikabarkan mulai hari ini, 1 Februari 2024 pemerintah resmi menaikan dan juga cair untuk gaji anggota pegawai negeri sipilnya.

Dan pengumuman ini memang sudah lebih dulu diungkapkan oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Abdullah Azwar Anas hari kemarin, yang ini ditetapkan guna untuk meningkatkan kinerja dan kesejahteraan pegawai negeri sipil.


Quote:





Dalam golongan I, kenaikan gaji berlaku untuk golongan IA dengan masa kerja golongan. Meskipun besaran kenaikan gaji tidak terlalu signifikan, seorang pegawai golongan III B yang tak mau diungkap identitasnya mengaku bersyukur karena ini adalah kenaikan gaji pertama yang dia terima sejak diterima menjadi PNS pada tahun 2019. Meski naiknya hanya sekitar Rp200.000, pegawai ini tetap menghargai peningkatan tersebut.

Selain itu, terdapat pula tabel yang berisi kenaikan gaji untuk golongan-golongan lainnya. Sebagai contoh, untuk golongan 2D dengan masa kerja 3-33 tahun, besaran gaji berkisar antara Rp2.591.100 hingga Rp4.125.600. Sedangkan untuk golongan 3A dengan masa kerja 0-32 tahun, gaji berada pada rentang Rp2.785.700 hingga Rp4.575.200. Begitu juga dengan golongan-golongan lainnya, seperti golongan 3B, 3C, 3D, dan 4B, masing-masing memiliki kenaikan gaji sesuai dengan masa kerja yang dimiliki.


Quote:





Patut disyukuri ya gansist dan semoga kenaikan ini menjadikan kinerja para pegawai negeri sipil di Indonesia mengalami peningkatan yang pesat, kenaikan ini sebenarnya juga sangat penting walaupun semuanya juga sama-sama berjasa bagi nusa bangsa namun ada beberapa pekerjaan yang membutuhkan pengorbanan luar biasa seperti TNI dan Polri.

Masih ada wilayah-wilayah Indonesia yang harus dijaga mereka dengan taruhan nyawa terutama di daerah-daerah seperti di Papua, kenaikan ini adalah hanya sekedar nilai kecil wujud penghargaan bagi dedikasi mereka untuk negara ini.

'Narasi dan Opini Sendiri'


Tulisan Sendiri:

@amekachi

Sumber Tulisan dan Gambar:

1

[url=https://S E N S O Rndidikan.id/news/amp/35811732338/gaji-pns-naik-8-persen-menpan-rb-sebut-kemungkinan-akan-dibayarkan-hari-ini-berikut-daftar-besarannya]2[/url]
thecrawler
bang.toyip
krukov
krukov dan 6 lainnya memberi reputasi
7
1.4K
60
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Perencanaan Keuangan
Perencanaan KeuanganKASKUS Official
9.1KThread5.6KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.