Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

qoni77Avatar border
TS
qoni77
Enakan Mana Es Diaduk Sama Es Nggak Diaduk? Cek Kelebihannya, Yuk!




Selamat siang GanSis! Siang-siang begini, biasanya paling enak itu buat istirahat. Sehingga kita tidak terlalu terkena panas matahari dan tubuh pun akan menjadi ringan, setelah diistirahatkan sebentar.

Nah, sembari tubuh diistirahatkan sebentar, ayo dong kita bagi tim! Kalian masuk kepada tim yang suka esnya diaduk atau esnya nggak diaduk nih? Kalau Ane lebih suka yang diaduk sih.

Ternyata tim es diaduk dan tidak diaduk, masing-masing punya kelebihannya loh. Sebagai informasi, kelebihan-kelebihan daripada es yang diaduk dan es yang tidak diaduk ini, menurut opini pribadi Ane ya dan tentunya setelah melihat gambar, juga melihat tulisan diaduk dan tidak. Tidak diaduk yang ternyata sangat melatih kesabaran, apalagi di bulan puasa seperti ini loh Gan Sis.


Tim Es Diaduk tentu tahu kelebihan dari es yang diaduk adalah sebagai berikut:

1. Lebih mudah dicerna

2. Lebih tercampur sempurna

3. Lebih mudah sampai di lambung

4. Terlihat lebih menggairahkan, karena memang suka diaduk

5. Meningkatkan nafsu untuk meminum es yang diaduk hingga 100%, apalagi di saat siang yang terik, ditambah lagi puasa.

6. Menambah sugesti rasa enak

7. Membakar kalori orang yang mengaduknya, karena mengaduk membutuhkan energi.


Tim Es Tidak Diaduk, tentu juga tahu kelebihan dari es yang tidak segera diaduk adalah sebagai berikut:

1. Lebih mudah dicerna

2. Lebih terlihat estetik atau sempurna

3. Lebih mudah sampai di lambung

4. Terlihat lebih menggairahkan, karena memang suka tidak diaduk dulu

5. Meningkatkan nafsu untuk meminum es yang tidak diaduk hingga 100%, apalagi di saat siang yang terik, ditambah lagi puasa.

6. Menambah sugesti rasa enak

7. Membakar kalori orang yang tidak mengaduknya, karena menunggu waktu mengaduk juga membutuhkan energi.

Bagaimana Agan Sista, ternyata tim diaduk dan tidak diaduk, sama-sama memiliki kelebihan. Namun, kelebihan ini sebenarnya tidak terlalu besar, karena ya nyerempet-nyerempet begitu atau menurut Ane sebenarnya sama saja. Karena yang dibicarakan tentang diaduk atau tidak diaduk, sebenarnya hanya masalah selera.

Menurut Ane adalah anugerah ketika kita diberikan sesuatu yang berbeda-beda. Sehingga dunia terasa indah, jadi buat kalian yang tim diaduk berarti kita setim. Kalau kalian yang tidak diaduk, kita tidak setim. Tapi kita masih adalah teman atau saudara. Sebab kita sama-sama terlahir sebagai manusia dari saluran milik Ibu.😅

Wajar sih, kalau setiap orang boleh memiliki selera masing-masing. Terlebih kita yang tinggal di negara Indonesia khususnya, wajib menjunjung tinggi Pancasila. Bhineka Tunggal Ika, dengan saling menghormati dan menghargai pilihan masing-masing.

Hmmm, oke Gan Sis. Selamat Siang. Selamat berakhir pekan, jangan lupa minum es, jangan lupa bahagia. N sampai jumpa lagi di next thread dari @qoni77

#timdiaduk
#timgakdiaduk
#selera


Sumber gambar: ini
emineminna
black.robo
indrag057
indrag057 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
3.7K
23
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Selera Nusantara (Indonesian Food)
Selera Nusantara (Indonesian Food)KASKUS Official
9KThread6.7KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.